Dihadapan Ratusan Mahasiswa, Edi Purwanto Sebut Inflasi Provinsi Jambi Alamni Penurunan 0,9%

Rabu, 7 September 2022 - 13:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto Menemui Ratusan Mahasiswa yang Berdemo (ist)

Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto Menemui Ratusan Mahasiswa yang Berdemo (ist)

Zabak.id, JAMBI – Ratusan Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin (UIN STS) Jambi kembali berdemo menolak keras kenaikan harga BBM Subsidi dan Tingginnya Inflasi di Jambi yang telah di umumkan Presiden Joko Widodo belum lama ini, Aksi ini berlangsung depan Gedung DPRD Provinsi Jambi, Rabu (7/9) siang tadi.

Edi Purwanto, mengatakan terkait dengan mahasiswa yang turun aksi pada Senin (5/9) lalu, bukan tidak mau menemui mahasiswa tapi dirinya lagi dinas untuk menyelesaikan masalah konflik sengketa lahan SAD di Bungku, Muaro Jambi.

Baca Juga :  Program Unggulan Dumisake Al Haris-Abdullah Sani Terealisasi, Berikut Rinciannya:

“Saya mohon maaf ketika hari senin kemarin tidak bisa menemui adik-adik sekalian, karena saya lagi menyelesaikan masalah konflik sengketa lahan SAD. Bukan jalan-jalan tapi bekerja untuk masyarakat se Provinsi Jambi,” ungkap Edi Purwanto.

Soal kenaikan BBM, Kata Edi, pihaknya besok akan mengadakan Forum Grup Discussion (FGD) bersama Gubernur dan Forkompimda terkait kenaikan harga BBM.

selain itu, Edi Purwanto menjelaskan terkait inflasi yang ada di Provinsi Jambi sudah mengalami penurunan dari yang sebelumnya.

“Inflasi yang terjadi di Jambi sudah mengalami penurunan 0,9 persen, dimana sebelumnya 8,55 persen dan sekarang sudah turun jadi 7,65 persen,” jelas Edi.(us/adv)

Baca Juga :  Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Buka STQ Tingkat Kabupaten
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Al Haris Terlengkap dari Calon Lainnya, SAH: Kalo ada yang MANTAP Kenapa Cari yang Lain
Foto Bersama Zulhas, Iqbal Linus Optimis Dapat Rekomendasi PAN Untuk Pilwako Jambi
Gubernur Al Haris: Alumni UNJA Harus Tetap Kompak
Wagub Sani : Turnamen Ekshibisi Dies Natalis Unja Jalin Kebersamaan, Perkuat Pembangunan
Pengamat: Haris-Sani Berpeluang Besar Kembali Diusung PAN, PKB dan PKS di Pilgub Jambi 2024
Sistem Kesehatan: Antara Harapan dan Luka Ibu Sri
Gubernur Al Haris: Memimpin Jambi Menuju Keberlanjutan Gambut Nasional
Kembalikan Formulir ke PDIP, Al Haris: Saya Berharap 2024 Mengulang Kembali Masa Perjuangannya

Berita Terkait

Rabu, 8 Mei 2024 - 12:40 WIB

Jambi didalam sorotan Nasional dan Internasional 

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:45 WIB

Evolusi Visi ‘Jambi Mantap Terdepan’

Senin, 25 Maret 2024 - 14:59 WIB

Membangun Empati dan Kepedulian di Era Digital

Kamis, 21 Maret 2024 - 16:52 WIB

Cara Mengurangi Peningkatan Prevalensi Stunting di Indonesia

Kamis, 21 Maret 2024 - 16:01 WIB

Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Menurun Tetapi Masih Banyak Pengangguran? Ini Solusinya

Senin, 18 Maret 2024 - 17:42 WIB

Bukan Romi Hariyanto, Lawan Berat Al Haris Justru Fadhil Arief

Rabu, 17 Januari 2024 - 16:24 WIB

Mubes HIMA IH UNJA Tidak Transparan? Legitimasinya Dipertanyakan

Jumat, 12 Januari 2024 - 19:57 WIB

Kabupaten Kerinci Darurat Bencana, Mulai Dari PPPK, Bencana Alam Hingga Netralitas ASN Jelang Pemilu, Mahasiswa: PJ Bupati Harus Tegas Atau Diberhentikan

Berita Terbaru

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Alumni UNJA Harus Tetap Kompak

Sabtu, 11 Mei 2024 - 14:06 WIB