Ketua DPRD Muaro Jambi Pimpin Rapat Paripurna Pengesahan Anggaran Perubahan

Selasa, 23 Agustus 2022 - 21:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPRD Muaro Jambi Yuli Setia Tandatangani Pengesahan Anggaran Perubahan Kabupaten Muaro Jambi. (is/zabak)

Ketua DPRD Muaro Jambi Yuli Setia Tandatangani Pengesahan Anggaran Perubahan Kabupaten Muaro Jambi. (is/zabak)

Zabak.id, MUARO JAMBI – Setelah melewati berbagai proses, akhirnya DPRD Kabupaten Muaro Jambi menyepakati besaran Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Perubahan (APBD-P) tahun 2022.

Dari lampiran yang diterima, APBD-P tahun yang disahkan tersebut senilai Rp 1,333 triliun lebih. Sementara pada APBD murni lalu Rp 1,327 triliun. Artinya bertambah sekitar Rp 5,49 miliar lebih.

Itu terdiri dari PAD sebesar Rp 113.111.840.429, pendapatan transfer Rp 1.220.069.919 dan pendapatan lain-lain sebesar Rp 500.000.000. Sementara untuk belanja daerah sebesar Rp 1.421.705.132.488.

Baca Juga :  Irjen Pol Ferdy Sambo Terjerat Pasal 340, Berikut Hukumannya;

Pengesahan tersebut setelah semua fraksi yang ada di DPRD Kabupaten Muaro Jambi menyepakati semuanya dan telah ketuk palu oleh ketua DPRD Kabupaten Muaro Jambi, Selasa (23/8) sore.

“Tentunya keputusan itu sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat dan sebagai langkah penguatan peran dan fungsi pemerintah sebagai fasilitator dan regulator terhadap keseluruhan aktivitas masyarakat dan penyelenggara pemerintah,” kata ketua DPRD Yuli Setya Bhakti.

Dari pandangan akhir fraksi, banyak sorotan dari fraksi terkait kinerja yang dilakukan oleh OPD selama ini. Mereka minta kedepannya harus diperhatikan dan ditindaklanjuti untuk lebih baik lagi.

Baca Juga :  DPRD Tanjabtim Gelar Sidang Paripurna ke II Dengar Pandangan Umum Fraksi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?
Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat
Didampingi Ketua DPD Partai Golkar Tanjab Timur, Muslimin Tanja Mendaftar ke PKS
Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur
Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan
Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan
Semakin Laju, Iqbal Linus Turut Mendaftar di PDIP
Dinilai Berhasil, DPW PAN Jambi Kembali Dukung Zulhas Jadi Ketum PAN

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 19:56 WIB

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Jumat, 26 April 2024 - 17:40 WIB

Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat

Jumat, 26 April 2024 - 16:12 WIB

Didampingi Ketua DPD Partai Golkar Tanjab Timur, Muslimin Tanja Mendaftar ke PKS

Jumat, 26 April 2024 - 15:49 WIB

Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur

Kamis, 25 April 2024 - 19:01 WIB

Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan

Kamis, 25 April 2024 - 17:40 WIB

Semakin Laju, Iqbal Linus Turut Mendaftar di PDIP

Kamis, 25 April 2024 - 17:19 WIB

Dinilai Berhasil, DPW PAN Jambi Kembali Dukung Zulhas Jadi Ketum PAN

Rabu, 24 April 2024 - 23:29 WIB

DPC PPP Tanjabbar Buka Pendaftaran Untuk Putra Putri Terbaik Daerah di Pilkada

Berita Terbaru

BERITA

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Sabtu, 27 Apr 2024 - 19:56 WIB

SOSPOL

Yuk Intip Sepak Karir Muslimin Tanja

Sabtu, 27 Apr 2024 - 07:23 WIB