DPC PPP Tanjabbar Buka Pendaftaran Untuk Putra Putri Terbaik Daerah di Pilkada

Rabu, 24 April 2024 - 23:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, TANJAB BARAT – Menyongsong pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Dewan Pimpinan Cabang atau DPC Partai Persatuan Pembangunan membuka pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah dan Bakal Calon Wakil Kepala Daerah untuk mengikuti kontestasi Pilkada 2024.

Ketua Tim Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah dan Bakal Calon Wakil Kepala Daerah DPC PPP Tanjung Jabung Barat Endri Avian menyebutkan, untuk pendaftaran dibuka Kamis 25 April 2024 hingga batas yang tidak ditentukan.

“Kita Dewan Pimpinan Cabang PPP Tanjab Barat membuka ruang bagi Putra Putri terbaik Daerah untuk mendaftarkan diri guna mengikuti Pilkada 2024,” ungkapnya.

Baca Juga :  Pleno Rekapitulasi KPU Selesai, H. Bakri : Ini Kemenangan Masyarakat Jambi

Endri Avian juga menyebutkan Bakal Calon ataupun Tim dari Bakal Calon bisa mengambil formulir di Sekretariat DPC PPP Jalan Panglima H Saman Kelurahan Tungkal III, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

“Kita akan buka pendaftaran dari Pukul 08.30 WIB hingga selesai,” ujarnya.

Masih dikatakan Endri Avian, penjaringan dirinya turut didampingi Tim penjaringan Nurul Fadli, Juanda Lukmana, Wandi dan Andika Sandria.

“Sehubungan dengan penjaringan bisa juga menghubungi Tim di Nomor 082291107519 atas nama Nurul Fadli,” tukasnya.

Baca Juga :  Cinta Segitiga Janda Rachmawati Berujung Maut

Sementara Ketua DPC PPP Tanjung Jabung Barat Umar Dani menyampaikan, selaku Ketua dirinya telah memberikan mandat kepada Tim penjaringan untuk bekerja dengan baik selama masa dibukanya pendaftaran.

“Pada dasarnya kami DPC PPP Tanjung Jabung sesuai dengan arahan DPP Partai Persatuan Pembangunan memberikan porsi yang sama bagi para Bakal Calon. Baik itu Bakal Calon Kepala Daerah maupun Wakil Kepala Daerah,” sebutnya.

Pembukaan penjaringan ini tambah Umar Dani, merupakan bentuk keikutsertaa DPC PPP dalam pesta demokrasi dan kemajuan Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga :  Breaking News! Sosok Jurnalis Senior Jambi Wafat di Masjid
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Halal Bi Halal Forum Silaturahmi Sesepuh Weki Ndai Mbojo, Prof.Suadi Ingatkan Tata Kelola Lingkungan
Ketua LMP Tanjabtim minta APH Periksa Kegiatan Fiktif di Sabak Timur 
Akrab Betul, Sinyal Al Haris-Sani Lanjutkan Jilid II Pimpin Jambi
KPU Tanjab Timur Umumkan Lolos Administrasi PPK, Silahkan Cek Nama dan Tempat Tes Disini!
Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri Jangkat
Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka
Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup
Dihadiri Ratusan Warga, MT Bagi-bagi Doorprize Saat Nobar Timnas vs Irak

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 20:10 WIB

Halal Bi Halal Forum Silaturahmi Sesepuh Weki Ndai Mbojo, Prof.Suadi Ingatkan Tata Kelola Lingkungan

Minggu, 5 Mei 2024 - 16:17 WIB

Ketua LMP Tanjabtim minta APH Periksa Kegiatan Fiktif di Sabak Timur 

Minggu, 5 Mei 2024 - 06:20 WIB

Akrab Betul, Sinyal Al Haris-Sani Lanjutkan Jilid II Pimpin Jambi

Sabtu, 4 Mei 2024 - 18:57 WIB

KPU Tanjab Timur Umumkan Lolos Administrasi PPK, Silahkan Cek Nama dan Tempat Tes Disini!

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:39 WIB

Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:33 WIB

Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup

Jumat, 3 Mei 2024 - 09:49 WIB

Dihadiri Ratusan Warga, MT Bagi-bagi Doorprize Saat Nobar Timnas vs Irak

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:33 WIB

Gagal Tundukkan Irak, Peluang Indonesia Tampil di Olympiade Paris Makin Tipis. Lawan Guinea Bukan Kaleng kalengan..?

Berita Terbaru