Gubernur Jambi di kancah Internasional

Kamis, 7 Desember 2023 - 11:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh : Musri Nauli

Zabak.id, OPINI – Mendapatkan kabar Al Haris sebagai Gubernur Jambi menghadiri dan menjadi pembicara Talkshow Indonesia Pavilion – FOLU NET SINK 2030 – From Indonesia for Better Global di forum internasional COP di Dubai adalah bukti Pemerintah Provinsi Jambi dilirik. Dan menjadi perhatian internasional.

Setelah berbagai pertemuan nasional, menjadi pembicaraan di tingkat nasional baik kedatangan Menteri Lingkungan Hidup dan kehutanan, Kepala Badan Restorasi Gambut dan Mangrove dan Duta besar Norwegia yang melihat kemampuan Provinsi Jambi melewati “badai” el nino namun tidak terjadi kebakaran membuat decak kagum. Sekaligus memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada Pemerintah Provinsi Jambi.

Baca Juga :  Memperingati 10 Muharram, Bank Jambi Bagikan 1445 Porsi Makanan Untuk Anak Yatim Piatu

Tidak tanggung-tanggung. Menteri LHK memberikan slogan “Jambi adalah provinsi percontohan” didalam menanggulangi kebakaran. Sedangkan Kepala BRGM memberikan apresiasi atas upaya serius Pemerintah Jambi didalam merehabilitasi gambut sehingga tidak terjadi kebakaran.

Sehingga tidak salah kemudian Pemerintah Provinsi Jambi menjadi daya tarik internasional.

Didalam paparannya dalam rangka pencapaian Aksi Mitigasi Folu Net Sink 2030, Pemerintah Provinsi Jambi telah bekerja dengan capaian Pencegahan Deforestasi Lahan Mineral seluas 26.974 ha, Pencegahan Deforestasi Lahan Gambut seluas 71.542 ha, Pembangunan Hutan Tanaman seluas 2.463 ha, Penerapan Pengayaan Hutan Alam seluas 15.044 ha, Peningkatan Cadangran Karbon Dengan Rotasi seluas 143.344 ha, Peningkatan Cadangran Karbon Tanpa Rotasi seluas 148.829 ha, Pengelolaan Tata Air Gambut seluas 121.751 ha, Restorasi Gambut seluas 104.393 ha, Perlindungan Areal Konservasi Tinggi seluas 357.138 ha.

Baca Juga :  Gubernur Al Haris Harap RKLA Jaga Kerukunan Beragama di Jambi

Upaya serius baik menghadapi ancaman kebakaran yang tidak terjadi lagi dan kemudian Provinsi Jambi adalah salah satu Provinsi yang paling siap memenuhi target nasional didalam program FOLU NET SINK 2030, salah satu program unggulan KLHK yang kemudian Provinsi Jambi menjadi pembicaraan internasional.

Teringat 3 tahun yang lalu. Pertengahan akhir tahun. Saat sudah dilaksanakan Pemilukada tanggal 9 Desember 2020. Al haris dan Abdullah Sani yang kemudian ditetapkan sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi.

Walaupun adanya gugatan di MK, namun melihat optimisme, saya kemudian bergegas ke Bangko. Tempat kediaman Al haris yang Masih menjabat sebagai Bupati Merangin.

Baca Juga :  H Bakri Kembali Sukses Perjuangkan Empat Ruas Jalan Untuk Tanjab Timur, Berikut Lokasinya!

Disela-sela acara doa Selamatan, saya kemudian menyodorkan dokumen penting terhadap pekerjaan yang akan dilakukan. Dokumen yang sempat “mandeg” hampir 3 tahun. Tergeletak dan sama sekali tidak dikerjakan.

Dengan tegas, Al haris mengucapkan “siap dikerjakan”, sembari menawarkan makanan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?
Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat
Didampingi Ketua DPD Partai Golkar Tanjab Timur, Muslimin Tanja Mendaftar ke PKS
Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur
Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan
Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan
Semakin Laju, Iqbal Linus Turut Mendaftar di PDIP
Dinilai Berhasil, DPW PAN Jambi Kembali Dukung Zulhas Jadi Ketum PAN

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 19:56 WIB

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Jumat, 26 April 2024 - 17:40 WIB

Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat

Jumat, 26 April 2024 - 16:12 WIB

Didampingi Ketua DPD Partai Golkar Tanjab Timur, Muslimin Tanja Mendaftar ke PKS

Jumat, 26 April 2024 - 15:49 WIB

Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur

Kamis, 25 April 2024 - 19:01 WIB

Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan

Kamis, 25 April 2024 - 17:40 WIB

Semakin Laju, Iqbal Linus Turut Mendaftar di PDIP

Kamis, 25 April 2024 - 17:19 WIB

Dinilai Berhasil, DPW PAN Jambi Kembali Dukung Zulhas Jadi Ketum PAN

Rabu, 24 April 2024 - 23:29 WIB

DPC PPP Tanjabbar Buka Pendaftaran Untuk Putra Putri Terbaik Daerah di Pilkada

Berita Terbaru

BERITA

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Sabtu, 27 Apr 2024 - 19:56 WIB

SOSPOL

Yuk Intip Sepak Karir Muslimin Tanja

Sabtu, 27 Apr 2024 - 07:23 WIB