H Bakri Kembali Sukses Perjuangkan Empat Ruas Jalan Untuk Tanjab Timur, Berikut Lokasinya!

Selasa, 23 April 2024 - 20:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, JAKARTA – Pembangunan infrastruktur Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur) terus dilakukan, karena keterbatasan APBD Pemerintah Kabupaten melalui Dinas PUPR Tanjab Timur kembali mengusulkan bantuan Dana Inpres (APBN) tahun 2024 ini.

Sebagai perwakilan dari Provinsi Jambi, Kabupaten Tanjab Timur, Anggota DPR RI H Bakri berhasil memperjuangkan kembali Dana Inpres untuk Tanjab Timur dari Gedung DPR RI.

H Bakri mengatakan bahwa untuk tahun 2024 ini, setidaknya ada beberapa titik yang bakal dibangun menggunakan APBN.

“Ruas jalan poros Mendahara kembali dilanjutkan Dana Inpres, begitu juga untuk menyelesaikan jalan ke Kampung Laut dapat Dana Inpres juga,” tutur Ketua DPW PAN Provinsi Jambi tersebut saat dikonfirmasi awak media pada Selasa (23/04/2024).

Baca Juga :  Breaking News!!! Tanjab Timur Kembali Berduka Dengan Kebakaran di Labuhan Pering

Selain itu, H Bakri juga mengatakan ruas jalan yang baru akan dikerjakan juga di Kecamatan Berbak sedangkan untuk ruas jalan Provinsi dari Kecamatan Muara Sabak Timur menuju Kecamatan Rantau Rasau juga kembali mendapatkan kucuran APBN melalui DAK Provinsi Jambi.

“Jalan Dana Inpres yang baru ini ada dapat Kecamatan Berbak, dan untuk jalan yang selama ini dikeluhkan masyarakat Sabak menuju Rantau Rasau juga dapat DAK Provinsi,” tutur Calon Anggota DPR RI terpilih untuk 4 Periode tersebut.(Li)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Combo Harian Hamster Kombat 25 Juli, Berikut Sandi Hariannya
Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB