Korban Kebakaran Menteng Butuhkan Bangunan dan Air Bersih, H. Bakri : Saya Akan Usahakan Dorong Pusat

Sabtu, 12 Juni 2021 - 08:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Dalam kunjungan ke Korban Bencana Kebakaran di Mendahara Tengah, Kecamatan Mendahara, Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur) Pada Jumat (11/06/2021) H. A Bakri HM, SE Selaku Ketua DPW PAN Jambi berdiskusi bersama korban terdampak kebakaran.

H. Bakri menerima keluhan korban yang saat ini sangat membutuhkan insfratruktur bangunan rumah pasca kebakaran, serta air bersih yang akan digunakan untuk keperluan sehari-hari.

Ibu Kepala Desa Mendahara Tengah Nurhidayah selaku perwakilan warga yang terdampak korban kebakaran, menyampaikan keluhan masyarakat saat ini terkait bangunan yang hangus terbakar serta air bersih.

Baca Juga :  Wabup Ikuti Webinar Pemantapan Koordinasi Perencanaan Penyelenggaraan Pilkada Serentak 2024

H. Bakri yang juga selaku Anggota DPR RI langsung menanggapi, ia akan berusaha semaksimal mungkin akan mengusahakan bantuan pembangunan dari pemerintah pusat untuk korban kebakaran di mendahara tengah, terlebih saat ini korban yang sangat membutuhkan air bersih.

Wakil Bupati dan Juga Ketua DPD PAN Tanjab Timur H. Robby Nahliansyah, SH telah menyurati Kementerian Sosial untuk menurunkan bantuan ke Tanjab Timur khususnya buat warga yang terdampak kebakaran tersebut.

Mendengar hal tersebut, H. Bakri akan mendorong surat yang dilayangkan pemerintah Tanjab Timur ke Kementerian sosial agar segera melakukan tindakan guna membantu korban,” ujarnya (red)

Baca Juga :  Zulhas Jadi Menteri, ini Kata Ketua DPW PAN Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka
Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup
Dihadiri Ratusan Warga, MT Bagi-bagi Doorprize Saat Nobar Timnas vs Irak
KPU Tanjab Timur Gelar Rakor Sosialisasi Penyerahan Dukungan Calon Perseorang Untuk Pilbup
Pentingnya Pendidikan, Kohati Tanjab Barat Gelar Lomba Mewarnai Tokoh Ki Hajar Dewantara
Sukseskan Tahapan Pilkada, KPU Tanjab Timur Rekrut PPS: Berikut Tata Cara dan Syaratnya
Sambangi Ketua PWI Kota Jambi, Ini Yang Disampaikan Kepala Imigrasi Kelas I TPI Jambi
Halal Bi Halal DPC PERADI Jambi Berbagi dan Peduli Terhadap Anak Yatim Piatu

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:39 WIB

Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:33 WIB

Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup

Jumat, 3 Mei 2024 - 09:49 WIB

Dihadiri Ratusan Warga, MT Bagi-bagi Doorprize Saat Nobar Timnas vs Irak

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:33 WIB

Gagal Tundukkan Irak, Peluang Indonesia Tampil di Olympiade Paris Makin Tipis. Lawan Guinea Bukan Kaleng kalengan..?

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:24 WIB

KPU Tanjab Timur Gelar Rakor Sosialisasi Penyerahan Dukungan Calon Perseorang Untuk Pilbup

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:26 WIB

Pentingnya Pendidikan, Kohati Tanjab Barat Gelar Lomba Mewarnai Tokoh Ki Hajar Dewantara

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:00 WIB

Sukseskan Tahapan Pilkada, KPU Tanjab Timur Rekrut PPS: Berikut Tata Cara dan Syaratnya

Senin, 29 April 2024 - 22:46 WIB

Sambangi Ketua PWI Kota Jambi, Ini Yang Disampaikan Kepala Imigrasi Kelas I TPI Jambi

Berita Terbaru

OPINI

Evolusi Visi ‘Jambi Mantap Terdepan’

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:45 WIB