Serahkan Penghargaan PROPER, Gubernur Al Haris: Perusahaan Jaga Lingkungan

Rabu, 5 April 2023 - 12:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sambutan Gubernur Jambi Al Haris saat melakukan penyerahan sertifikat penghargaan peringkat penilaian kinerja perusahaan dalam lingkungan hidup (Proper) tahun 2021-2022, bertempat di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, Rabu 05/04/2023. (Foto: Diskominfo/Erit)

Sambutan Gubernur Jambi Al Haris saat melakukan penyerahan sertifikat penghargaan peringkat penilaian kinerja perusahaan dalam lingkungan hidup (Proper) tahun 2021-2022, bertempat di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, Rabu 05/04/2023. (Foto: Diskominfo/Erit)

Zabak.id, JAMBI – Gubernur Jambi Al Haris, mengharapkan perusahaan dengan melibatkan para pemangku kepentingan untuk ikut menjaga lingkungan. Hal ini disampaikannya saat melakukan penyerahan sertifikat penghargaan peringkat penilaian kinerja perusahaan dalam lingkungan hidup (Proper) tahun 2021-2022, bertempat di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, Rabu (05/04/2023).

“Kami memberikan penghargaan proper kepada perusahaan yang bergerak dibidang industri, dimana perusahaan tersebut bisa menjaga kualitas lingkungan hidupnya sehingga misi dari mereka adalah supaya terus menjaga kualitas dari lingkungan hidup terutama gas emisi rumah kaca, udara dan sumber-sumber air yang terus kita pantau dengan baik. Saat ini banyak perusahaan tidak memperhatikan itu semua, kita berharap mereka bisa menjaga lingkungan dan perusahaan bisa berpikir untuk menciptakan green energy untuk perusahaan,” ujar Al Haris.

Baca Juga :  Sekda Tanjab Timur Safari Ramadhan di Dendang

Dikatakan Al Haris, PROPER telah ditujukan untuk mendorong agar setiap aktivitas bisnis industri lebih dari sekedar pemenuhan ketaatan terhadap peraturan lingkungan hidup. Bagi dunia usaha, PROPER sekaligus menjadi platform untuk melakukan praktik bisnis yang berkelanjutan dengan menerapkan prinsip ekonomi hijau.

Al Haris menuturkan, kriteria penilaian PROPER setiap tahun kian kompleks mengikuti kebutuhan dan tuntutan zaman. Tahun ini, penilaian sudah mencakup penerapan kriteria penilaian daur hidup (life cycle assessment) dan pelaksanaan inovasi sosial  dan ada juga kategori green leadership yang menilai kepemimpinan CEO perusahaan kandidat emas PROPER, dalam membawa perusahaannya memenuhi berbagai kriteria yang berwawasan masa depan seperti pengelolaan energi, air, limbah dan sebagainya.

Baca Juga :  Potensi 4 Kursi, Ketua PAN Jambi H Bakri Daftarkan Dua Anak Bupati Nyaleg di Dapil 6
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Halal Bi Halal DPC PERADI Jambi Berbagi dan Peduli Terhadap Anak Yatim Piatu
Ketum HIPKA KAHMI Kunjungi Kedai Sayur 24 Yogyakarta
Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?
Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat
Didampingi Ketua DPD Partai Golkar Tanjab Timur, Muslimin Tanja Mendaftar ke PKS
Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur
Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan
Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 20:28 WIB

Halal Bi Halal DPC PERADI Jambi Berbagi dan Peduli Terhadap Anak Yatim Piatu

Minggu, 28 April 2024 - 14:51 WIB

Ketum HIPKA KAHMI Kunjungi Kedai Sayur 24 Yogyakarta

Sabtu, 27 April 2024 - 19:56 WIB

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Sabtu, 27 April 2024 - 07:23 WIB

Yuk Intip Sepak Karir Muslimin Tanja

Jumat, 26 April 2024 - 17:40 WIB

Lanjut 2 Periode, Al Haris Kembalikan Langsung Formulir Pendaftaran ke Demokrat

Jumat, 26 April 2024 - 15:49 WIB

Jum’at Berkah, MT Kembalikan Formulir PD dan Nyatakan Diri Siap Mengabdi Untuk Tanjab Timur

Kamis, 25 April 2024 - 21:55 WIB

Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan

Kamis, 25 April 2024 - 19:01 WIB

Musrenbang RKPD 2025, Gubernur Al Haris: Pemprov Jambi Berhasil Menjaga Kestabilan

Berita Terbaru

BERITA

Ketum HIPKA KAHMI Kunjungi Kedai Sayur 24 Yogyakarta

Minggu, 28 Apr 2024 - 14:51 WIB

BERITA

Romi dan Al Haris, Siapakah yang PHP?

Sabtu, 27 Apr 2024 - 19:56 WIB

SOSPOL

Yuk Intip Sepak Karir Muslimin Tanja

Sabtu, 27 Apr 2024 - 07:23 WIB