Anggota DPRD Dapil I Tanjabtim Hadiri Musrenbang di Kuala Jambi

Selasa, 1 Februari 2022 - 21:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Timur  (Tanjabtim), Dapil I (Kuala Jambi) H Syamsu Alam, Reza Fahlevi, SH. dan Hj. Dewi Julianti, SE mengadiri Musrembang di Kecamatan Kuala Jambi pada Senin (31/01/22).

Kegiatan yang dilaksanakan diaula kantor Camat Kuala Jambi dibuka oleh Asisten Pembangunan Setda Jafar S Sos dan hadiri oleh Para Kepala OPD serta Camat Kuala Jambi.

Dalam rapat tersebut, Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Timur Dapil I akan mengawal secara khusus berbagai aspirasi yang sudah dituangkan dalam rencana pembangunan yang kini dibedah dalam musyawarah perencanaan pembangunan (musrembang) 2022 kecamatan Kuala Jambi.

Baca Juga :  Tingkatkan Literasi Sejak Dini, Dinas Perpustakaan Umum dan Kearsipan Gelar Pemilihan Duta Bertutur 2022

“Berbagai rencana yang sudah dituangkan dalam berbagai tahapan, menjadi bagian tak terpisahkan dalam memacu pertumbuhan pembangunan daerah dalam berbagai aspek dengan sasarannya kesejahteraan masyarakat yang dilandasi visi merakyat jilid II merupakan hal mutlak yang akan dikawal khusus DPRD Tanjab Timur. Keberadaan anggota dewan sepenuhnya untuk masyarakat,” ujar H. Syamsu Alam anggota DPRD Kabupaten Tanjab Timur.

Ia menjelaskan, usulan dari desa dan kelurahan se kecamatan kuala jambi itu sudah di input ke SIPD usulan bidang ekonomi sebanyak 132, usulan bidang fisik dan sarana prasarana sebanyak 241 total usulan keselurahan sebanyak 471 sedangkan usulan prioritas yaitu usulan bidang ekonomi 38 usulan bidang fisik dan sarana prasarana 22 usulan bidang sosial budaya 28 total usulan prioritas 89.

Baca Juga :  Kali ini, Bupati Romi Safari Ramadhan ke Rantau Rasau

“Sebagai wakil rakyat mereka akan berusaha menjawab apa yang menjadi kebutuhan masyarakat Kuala Jambi,” tegas Kata Ketua Fraksi PAN ini. (us)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak
Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan
KPU Tanjab Timur Umumkan Hasil Seleksi Administrasi PPS, Besok Mulai Tes CAT
Dumisake dan Transformasi Digital
10 Tahun Ketua DPD PAN, Romi Tak Bangun Kantor Permanen
Gubernur Al Haris Terima Penghargaan dari Densus 88, Berperan Dukung Pencegahan Terorisme dan Deradikalisasi Eks Napiter
MT Kembalikan Formulir Pendaftaran ke Partai Milik Presiden RI Terpilih
Operasi Antik Polda Jambi Gerebek Satu Rumah dan Base Camp Penyalahgunaan Narkotika

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:49 WIB

10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:31 WIB

Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:22 WIB

KPU Tanjab Timur Umumkan Hasil Seleksi Administrasi PPS, Besok Mulai Tes CAT

Selasa, 14 Mei 2024 - 16:47 WIB

Dumisake dan Transformasi Digital

Senin, 13 Mei 2024 - 18:56 WIB

Gubernur Al Haris Terima Penghargaan dari Densus 88, Berperan Dukung Pencegahan Terorisme dan Deradikalisasi Eks Napiter

Senin, 13 Mei 2024 - 18:43 WIB

MT Kembalikan Formulir Pendaftaran ke Partai Milik Presiden RI Terpilih

Senin, 13 Mei 2024 - 16:49 WIB

Operasi Antik Polda Jambi Gerebek Satu Rumah dan Base Camp Penyalahgunaan Narkotika

Senin, 13 Mei 2024 - 14:28 WIB

KPU Provinsi Jambi Sebut ada Empat Daerah yang Mendaftar Jalur Perseorangan

Berita Terbaru

OPINI

Membaca Pilkada Tanjabtim

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:32 WIB

ADVETORIAL

Dumisake dan Transformasi Digital

Selasa, 14 Mei 2024 - 16:47 WIB