Shinta Maharani Nahkoda Baru BM PAN Tanjab Timur

Sabtu, 6 November 2021 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua BM PAN Terpilih Tanjab Timur (Tengah Pakai Kacamata)

Ketua BM PAN Terpilih Tanjab Timur (Tengah Pakai Kacamata)

Zabak.id – Pengusaha Wanita Muda, Shinta Maharani, SE terpilih secara aklamasi sebagai ketua Barisan Muda Penegak Amanat Nasional (BM PAN) Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur).

Dalam acara Musyawarah Daerah (Musda) Luar Biasa DPD BM PAN Tanjab Timur yang digelar di Aula DPD PAN, hal itu dibacakan oleh Pimpinan Sidang Ameruddin Sabtu (06/11/2021. Shinta dipercaya untuk menahkodai BM PAN Tanjab Timur.

Dalam acara Musda Luar Biasa tersebut, ketua terpilih Shinta Maharani, tekadnya untuk bersama anggota membesarkan BM PAN. Terpenting lagi, kata Shinta bagaimana BM PAN bisa berkontribusi besar terhadap kemajuan Kabupaten Tanjab Timur

Baca Juga :  Sekda Tanjabbar Virtual Roving Seminar Kekayaan

“Saya membawa Visi Misi, pertama saya akan mendukung program pemerintah serta Program DPD PAN Tanjab Timur, Kedua saya akan membesarkan BM PAN hingga ke ranting-ranting,” beber Shinta

BM PAN (Barisan Muda Penegak Amanat Nasional) merupakan organisasi kader partai yang berbasis massa beridentitaskan kebangsaan dan kemajemukan yang menjujung tinggi moral agama dan kemanusiaan, Organisasi otonom dari Partai Amanat Nasional (PAN) yang bersifat terbuka, majemuk dan mandiri. (us)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

KPU Tanjab Timur Umumkan Lolos Administrasi PPK, Silahkan Cek Nama dan Tempat Tes Disini!
Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri Jangkat
Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka
Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup
Dihadiri Ratusan Warga, MT Bagi-bagi Doorprize Saat Nobar Timnas vs Irak
KPU Tanjab Timur Gelar Rakor Sosialisasi Penyerahan Dukungan Calon Perseorang Untuk Pilbup
Pentingnya Pendidikan, Kohati Tanjab Barat Gelar Lomba Mewarnai Tokoh Ki Hajar Dewantara
Sukseskan Tahapan Pilkada, KPU Tanjab Timur Rekrut PPS: Berikut Tata Cara dan Syaratnya

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 18:57 WIB

KPU Tanjab Timur Umumkan Lolos Administrasi PPK, Silahkan Cek Nama dan Tempat Tes Disini!

Sabtu, 4 Mei 2024 - 08:12 WIB

Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri Jangkat

Jumat, 3 Mei 2024 - 16:39 WIB

Kesbangpol Tanjab Timur Gelar Sosialisasi Penguatan Wawasan Kebangsaan Bagi Calon Paskibraka dan Purna paskibraka

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:33 WIB

Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:33 WIB

Gagal Tundukkan Irak, Peluang Indonesia Tampil di Olympiade Paris Makin Tipis. Lawan Guinea Bukan Kaleng kalengan..?

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:28 WIB

Hardiknas 2024: Pinto Tekankan Peran Pendidikan dalam Meningkatkan IPM Jambi

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:24 WIB

KPU Tanjab Timur Gelar Rakor Sosialisasi Penyerahan Dukungan Calon Perseorang Untuk Pilbup

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:26 WIB

Pentingnya Pendidikan, Kohati Tanjab Barat Gelar Lomba Mewarnai Tokoh Ki Hajar Dewantara

Berita Terbaru