Zabak.id – Anggota Komisi V DPR RI H Bakri melaksanakan kunjungan kerja reses di Daerah Bagan Pete, Alam Barajo, Kota Jambi (29/12/2021).

H Bakri menyampaikan kunjungan tersebut untuk melihat secara langsung pembangunan infrastruktur di Provinsi Jambi  yang dikerjakan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat,  yang merupakan mitra kerja Komisi V DPR

Turut hadir mendampingi pak haji Kepala Satuan Kerja (Satker) Penyediaan Perumahan Provinsi Jambi, Tambat Yulis, PPK Rumah Susun dan Rumah khusus dan kepala tim rumah aapirasi haji bakri  pak Faizal.

“Pekerjaan Cukup Bagus tapi ada item yang harus di perbaiki yang mudah mudahan tepat waktu.” Ungkap nya kepada awak media.

Untuk perlu di ketahui Anggaran pembangunan fisik Rusun ini adalah Rp13,68 M. (NUNG)

Baca Juga :  Tak Kuasa Menahan Tangis, H Bakri Dapatkan Pesan Menyentuh "Jangan Bedakan Kami Dengan Yang Lain"