Zabak.id – Infrastruktur jalan type nasional di Provinsi terus dilakukan perbaikan, salah satunya di lintas Muara Sabak Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur) menuju Kota Jambi tepatnya di wilayah PT Wirakarya Sakti atau yang sering disebut WKS.

Tahun ini mendapatkan bantuan anggaran APBN yang cukup besar dari pemerintah pusat, hal tersebut dijelaskan langsung oleh Anggota DPR RI Komisi V bidang Infrastruktur Bapak H. A Bakri HM, SE pada kunjungan kerja Jumat (21/01/2021) sore.

“Alhamdulillah tahun ini mendapat anggaran besar sekali untuk perbaikan jalan dari WKS ke Zona lima yang menuju pelabuhan, pengerjaan ini menggunakan anggaran APBN, tahun 2021 ini akan selesai, insyaallah dari Jambi nanti tidak lagi menjadi hambatan, jalannya sudah bagus

Baca Juga :  Pihak Aparat Keamanan Kuala Jambi Buka Posko Penyeimbang Penyekatan Mudik via Jalur Laut