Rumah Oleh-oleh Kecamatan Kuala Jambi

Minggu, 3 Januari 2021 - 13:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Kecamatan Kuala Jambi merupakan salah satu dari 11 kecamatan yang ada di Kabupaten Tanjung Jabung Timur Provinsi Jambi

Kecamatan Kuala Jambi yang merupakan wilayah pesisir memiliki potensi pariwisata yang dapat diunggulkan

Melihat semakin meningkatnya kunjungan wisatawan baik dari dalam Kabupaten Tanjung Jabung Timur maupun dari luar Kabupaten Tanjung Jabung Timur, serta dengan adanya pandemi Covid 19 yang melanda negeri ini..

Pemerintah Kecamatan Kuala Jambi berinovasi membuat Rumah Oleh Oleh Kuala Jambi Kabupaten Tanjung Jabung Timur

Baca Juga :  Kurangnya Infrastruktur, H Bakri Siap Fasilitasi Pemda Kerinci ke Kementerian Terkait

Rumah Oleh Oleh Kuala Jambi ini memiliki konsep pemberdayaan masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat serta UMKM masyarakat Kecamatan Kuala Jambi

Adapun produk produk yang dijual di Rumah Oleh Oleh ini antara lain makanan khas Kuala Jambi seperti kerupuk udang, kletek udang, ikan asin kemasan, dendeng ikan, dodol buah nipah, dodol buah pedade, nata de coco, madu lokal kuala jambi dan lain sebagainya

Selain itu dijual juga souvernir atau cindera mata khas Kuala Jambi seperti baju kaos Kuala Jambi, batik khas Kuala Jambi, sandal jepit Kuala Jambi, topi Kuala Jambi, gantungan kunci, tempelan kulkas, tas dari batok kelapa dan lain sebagainya

Baca Juga :  MoU Bersama UIN, Gubernur Al Haris Sebut Kerjasama Untuk Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Produk produk tersebut merupakan hasil produksi masyarakat Kecamatan Kuala Jambi yang terdiri dari 4 desa dan 2 kelurahan

Dengan hadirnya Rumah Oleh Oleh Kuala Jambi ini diharapkan dapat meningkatkan penghasilan masyarakat lokal di masa pandemi covid 19 ini serta lebih mempromosikan Kecamatan Kuala Jambi agar dikenal luas masyarakat Provinsi Jambi pada umumnya

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Al Haris Ingatkan Seluruh Tim Pemenangan untuk Berpolitik Santun dan Tidak Saling Menyerang
Adu Program Kandidat Pilkada Tanjab Timur: BLT Nelayan vs Bantuan Pompong dan Alat Tangkap, Mana yang Lebih Tepat?
Visi – Misi Tanjab Barat Unggul, Bakal Calon Wakil Bupati Hadir di Stigma Podcast
Saat Al Haris Coffee Morning Bersama 4 Paslon Bupati Kerinci
Suara Ribuan Emak-emak Menggema Teriakkan Laris di Gedung Nasional
Al Haris Gubernur Jambi Serahkan Bantuan Dumisake Pendidikan dan Dumisake UMKM
Al Haris Gubernur Jambi Pimpin Apel Puncak Perayaan Pramuka ke-63 di Kota Sungai Penuh
Safari Subuh di Masjid Baitusalam Kungkai, Al Haris Santuni Anak Yatim dan Dhuafa

Berita Terkait

Senin, 9 September 2024 - 19:01 WIB

Tangan Dingin Trah Nurdin Hamzah dalam Politik Tanjab Timur: Pertarungan Pilkada 2024 yang Tak Terelakkan

Senin, 9 September 2024 - 18:06 WIB

Al Haris Ingatkan Seluruh Tim Pemenangan untuk Berpolitik Santun dan Tidak Saling Menyerang

Senin, 9 September 2024 - 17:53 WIB

Edi Purwanto Pimpin Paripurna Pelantikan 55 Dewan Periode 2024-2029

Senin, 9 September 2024 - 11:31 WIB

Adu Program Kandidat Pilkada Tanjab Timur: BLT Nelayan vs Bantuan Pompong dan Alat Tangkap, Mana yang Lebih Tepat?

Senin, 9 September 2024 - 11:19 WIB

PHR Ajak Rekan-rekan Media FJM Bersinergi Menuju Pilar Utama Target 1 Juta BOPD Minyak

Minggu, 8 September 2024 - 23:20 WIB

Awas Pasutri Dinni dan Ambo Aziz Penipu Ulung Berkedok Investasi Laundry dan Travel Umrah

Minggu, 8 September 2024 - 18:26 WIB

Milenial Laris: Laza-Aris, Kandidat yang Mampu Meningkatkan Kesadaran Politik Generasi Muda

Minggu, 8 September 2024 - 17:26 WIB

Visi – Misi Tanjab Barat Unggul, Bakal Calon Wakil Bupati Hadir di Stigma Podcast

Berita Terbaru