Peringati Hari Air Sedunia ke 30, Kadis PUPR Provinsi Jambi Harapkan Kelestarian Air

Rabu, 30 Maret 2022 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Dalam rangka memperingati Hari Air Sedunia ke-30 tahun 2022, Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Jambi menggelar penanaman pohon produktif.

Tampak hadir pada kesempatan tersebut, Kepala Dinas PUPR Provinsi Jambi M. Fauzi, Sekda Provinsi Jambi Sudirman, Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera (BWSS) VI, dan jajaran terkait, di Intake Aurduri, Rabu (30/03/2022).

Sudirman mengatakan, air merupakan elemen penting bagi kehidupan manusia dan makhluk hidup, oleh karena itu ia mengajak masyarakat agar menjaga lingkungan untuk kelangsungan kualitas air tetap terjaga.

Baca Juga :  Gubernur Jambi Al Haris Sambut Langsung Korban Jatuhnya Helikopter Ditumpangi Kapolda

“Mari bersama-sama kita menjaga kelestarian air karena air sangat penting bagian penting bagi kehidupan manusia,” katanya.

Sementara itu, Kepala Dinas PUPR Provinsi Jambi, M. Fauzi sangat mengapresiasi kegiatan penanaman pohon produktif yang diselenggaran ini.

“Tentunya dengan kegiatan penanaman pohon produktif ini, agar berdampak positif ke depannya dan berharap gerakan ini dapat menjaga kelestarian air,” pungkasnya.(us/adv)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Combo Harian Hamster Kombat 25 Juli, Berikut Sandi Hariannya
Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB