Penyaluran Insentif Covid di RSUD Nurdin Hamzah Tidak Transparan

Sabtu, 6 November 2021 - 18:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RS Nurdin Hamzah Tanjab Timur

RS Nurdin Hamzah Tanjab Timur

Zabak.id – Terkait maraknya pemberitaan di media online atas tidak transparannya penyaluran insentif covid-19 untuk Tenaga Kesehatan (Nakes) di Rumah Sakit Umum Daerah Nurdin Hamzah Kabupaten Tabjung Jabung Timur membuat aktivis Tanjung Jabung Timur Ari Suryanto geram.

Ari Suryanto mengatakan pembagian insentif covid terhadap nakes merupakan salahsatu upaya memberikan pelayanan kemanusiaan terhadap pasien yang terkonfirmasi Covid. Maka dari itu harus transparan, ujar Ari

Dan itu sangat jelas, diatur didalam ketentuan yang berlaku yakni Keputusan Menteri Kesehatan bahwa dokter spesialis menerima insentif sebesar 15 juta, dokter umum sebesar 19 juta.

Namun berdasarkan data yang diterima dari sumber yang dipercaya, insentif covid untuk nakes yang tertera dalam SK tersebut bervariasi. Ada dokter yang hanya menerima Rp. 714 ribu sedangkan istri Dirut sendiri menerima 10 juta, dalam 5 bulan menerima sebesar Rp 50 juta, terang Ari

Maka dari itu, kami meminta kepada Direktur RSUD Nurdin Hamzah segera memberikan sisa insentif covid yang belum diterima nakes, pungkas Ari

Direktur RSUD Nurdin Hamzah setelah dihubungi melalui WhatsApp nya Mengatakan “Nggak tahu saya bang,
Saya kira sudah sesuai dengan aturan dari Kemenkes masalah insentif nakes di RS bang,” jawabnya singkat.(us)

Baca Juga :  Ketum KONI Budi Setiawan Terima Penghargaan dari Polda Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania
Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan
Sambut Kepulangan 444 Jemaah Haji, Gubernur Al Haris Sampaikan Terima Kasih Kepada Petugas Haji Yang Mendampingi
Gubernur Al Haris : UMKM Sudah Mendapat Tempat di Hati Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB