Pansus RPJMD DPRD Provinsi Jambi Konsultasi ke Direktorat PEIPD

Jumat, 15 Oktober 2021 - 20:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Panitia Khusus (Pansus) Rencana Pembangunan Jangkauan Menengah Daerah (RPJMD) 2021-2026 melaksanakan konsultasi dengan Direktorat perencanaan, evaluasi dan informasi pembangunan daerah (PEIPD) bertempat di gedung Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri, Kalibata Jakarta, Jumat(15/10).

Ketua Pansus I Kemas Al-Farabi mengatakan, dari pertemuan tersebut memperoleh penjelasan mengenai KUA PPAS APBD murni yang hampir bersamaan pembahasannya dengan RPJMD.

Kemudian kesesuaian antara program Pemerintah Provinsi dan pemerintah kab/kota serta skala prioritas pembangunan pada masa pandemi covid 19 dan 12 skala prioritas pembangunan provinsi jambi salah satunya dalam bentuk program DUMISAKE yang merupakan program unggulan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi.

Baca Juga :  Bupati Tanjab Barat Secara Resmi Launching Layanan Internet Publik

Mekanisme dan proses penyusunan RPJMD dalam upaya mendorong terciptanya penyelenggaraan pemerintahan yang baik dan konsultasi untuk menggali informasi sebagai pedoman dalam rangka membahas dan membedah RPJMD pemerintah provinsi Jambi 2021-2026,” ujar Alfarabi.

Lebih lanjut Kemas Al-Farabi Alfarabi yang merupakan putra pendiri Fakultas Kedokteran UNJA menjelaskan, bahwa tahapan penyusunan RPJMD dan Renstra PD, Ranwal renstra PD dan Ranwal RPJMD, konsultasi publik dan kesepakatan dengan DPRD, rancangan Renstra PD dan RPJMD, musrenbang, Rankir RPJMD, pengendalian perumusan kebijakan RPJMD, persetujuan bersama DPRD, evaluasi Ranperda, penetapan perda RPJMD, Rankir Renstra PD, pengendalian perumusan kebijakan Renstra PD, evaluasi Renstra dan terakhir penetapan Renstra PD.

Baca Juga :  Usai Melantik PJ Bupati, Al Haris : Kita Tarik Lagi

Acara pertemuan yang dibatasi 10 orang tersebut terdiri 2 orang pimpinan Pansus, wakil ketua DPRD Rocky Candra dan Kepala Bappeda Doni Iskandar, Bagus agung herbowo selaku kasubdit perencanaan dan evaluasi wilayah I Sumatera, Ketua Pansus 1 kemas alfarabi dan wakil Syahruddin, Ketua Pansus 3 Fauzi Ansori dan wakil Ivan Wirata, Ketua Pansus 4 Nur Tri Kadarini dan wakil Suprianto.(red)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania
Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan
Bukti Konsisten Perangi Stunting dan Kemiskinan, Pertamina EP Jambi Field Sabet 2 Penghargaan Nusantara CSR Award 2024

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB