Macab LMP Tanjabtim Laporkan BUMD PT BSP ke Kejaksaan Negeri

Kamis, 2 Desember 2021 - 16:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LMP Tanjab Timur Laporkan BUMD ke Kejari

LMP Tanjab Timur Laporkan BUMD ke Kejari

Zabak.id – Hari ini Markas Cabang Laskar Merah Putih (MACAB-LMP) Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjabtim) resmi melaporkan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT. Bumi Samudra Perkasa (BSP) di Kejaksaan Negeri Tanjabtim, Kamis (02/12).

Ketua LMP Tanjabtim, Sudirman didampingi Dewan Pmbina LMP, Ari Suryanto dan Komandan Brigadir LMP, Rolan mengatakan kami melaporkan BUMD PT BSP karena tidak ada itikad baik untuk merespon ajakan kami dari LMP untuk berdiskusi terkait PT BSP.

“Kami melaporkan PT BSP karena tidak ada satu pun pihak dari mereka mau berdsikusi dengan kami terkait PT BSP. Padahal, dua kali kami datang ke kantornya yang bertempat di kantor bersama di Tanjabtim selalu terkunci,” kata Sudirman.

Berdasrakan hasil investigasi bersama pengurus LMP dilapangan ada beberapa kejanggalan didalam perusahaan BUMD tersebut, yakni hutang perusahaan ke pihak ketiga atau mitra.

“Hutang PT Bumi Samudra Perkasa ketiga perusahaan yakni PT PDPDE Gas, PT Enviromate Technology Internasional (PT ETI), PT Lineli Altura Asia (PT LAA) berkisar 1 milyar lebih, kemudian dari tahun 2013 sampai 2019 PT BSP tidak pernah mendapatkan keuntungan malah mengalami kerugian yaitu kurang lebih Rp 2 Miliyar,” ujar Sudirman.

Ditempat yang sama, Komandan Brigadir LMP Tanjabtim, Rolan menambahkan dari data yang kami miliki bahwasanya PT BSP tidak pernah dilakukan audit independent.

“Dari data yang kami miliki, sejak tahun 2016 BUMD tersebut tidak pernah dilakukan audit independent, sehingga laporan keuangan BUMD PT BSP kami ragukan,” terang Rolan.

Hingga berita ini diterbitkan, pihak kejaksaan belum memberikan tanggapan. Karena saat media ini dilokasi, pihak kejaksaan lagi menggelar Video Confrence (Vidcon).(win)

Baca Juga :  CNOOC International Melakukan Kunjungan ke Kantor SKK Migas
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania
Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan
Sambut Kepulangan 444 Jemaah Haji, Gubernur Al Haris Sampaikan Terima Kasih Kepada Petugas Haji Yang Mendampingi
Gubernur Al Haris : UMKM Sudah Mendapat Tempat di Hati Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB