Listyo Sigit P Sosok Pengayom, Laode Ida : Presiden Jokowi Tepat Memilih Calon Kapolri

Rabu, 13 Januari 2021 - 21:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dr. Laode Ida Komisioner Ombudsman RI

Dr. Laode Ida Komisioner Ombudsman RI

Zabak.id – Presiden Jokowi dikabarkan telah mengajukan Komjen Listyo Sigit P kepada DPR sebagai calon Kapolri pengganti Idham Azis, pada siang (13/01/2020) tadi pada keterangan pers pihak istana.

Komisioner Ombudsman RI, Dr. Laode Ida mengatakan, bahwa siapa yang dipilih oleh Presiden merupakan sosok yang tepat untuk memimpin pucuk pimpinan Polri untuk menggantikan Idham Aziz.

“Pilihan Presiden ini sangat tepat untuk menciptakan suasana kondusif di tengah masyarakat sekrang ini, karena Komjen Sigit dikenal sebagai sosok figur polisi yg santun, ramah, komunikatif dan sejuk,” ujarnya

Baca Juga :  Presiden Jokowi Sampaikan Nilai Keislaman dan Keindonesiaan Pada Rakornas MN KAHMI

Akpol lulusan tahun 1991 ini pernah tugas di Sulawesi Tenggara dan meninggalkan kesan yg sangat positif di daerah itu.  Saat jadi Kapolda Banten juga, kendati awalnya sdikit mendapat reaksi penolakan dari sekelompok masyarakat, namun pada akhirnya harus diakui bahwa kepemimpinannya di Polda Banten sangat damai.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public
Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik
100 Personel Satbrimob Polda Jambi Diberangkatkan Operasi Amole Papua, Simak Pesan Kapolda Jambi 
Polda Jambi Akhirnya Ungkap Hilangnya Supir Maxim, Mahasiswa Pelakunya?
Edi Purwanto: Momentum Idul Fitri 1445 Hijriah Jadikan Kita Untuk Terus Disiplin Jaga Lisan, dan Perilaku
Polresta Jambi Amankan Dua Pelaku Pengeroyokan Mahasiswa di Telanaipura
Pilkada Tanjab Timur 2024: Bagi yang Ingin Maju Jalur Perseorangan, Berikut Persyaratannya!
Penghujung Ramadhan, PWI Kota Jambi Berbagi kepada ke Anak Panti Asuhan dan Yayasan

Berita Terkait

Senin, 15 April 2024 - 22:50 WIB

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Senin, 15 April 2024 - 22:33 WIB

Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik

Senin, 15 April 2024 - 22:13 WIB

100 Personel Satbrimob Polda Jambi Diberangkatkan Operasi Amole Papua, Simak Pesan Kapolda Jambi 

Senin, 15 April 2024 - 22:10 WIB

Polda Jambi Akhirnya Ungkap Hilangnya Supir Maxim, Mahasiswa Pelakunya?

Rabu, 10 April 2024 - 12:40 WIB

Edi Purwanto: Momentum Idul Fitri 1445 Hijriah Jadikan Kita Untuk Terus Disiplin Jaga Lisan, dan Perilaku

Selasa, 9 April 2024 - 04:21 WIB

Pilkada Tanjab Timur 2024: Bagi yang Ingin Maju Jalur Perseorangan, Berikut Persyaratannya!

Minggu, 7 April 2024 - 12:43 WIB

Penghujung Ramadhan, PWI Kota Jambi Berbagi kepada ke Anak Panti Asuhan dan Yayasan

Minggu, 7 April 2024 - 09:56 WIB

AWaSI Jambi Gelar Buka Puasa dan Bimbingan Jurnalistik Bertajuk Sejatinya Insan Media

Berita Terbaru

BERITA

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Senin, 15 Apr 2024 - 22:50 WIB