Koperasi Produsen Nelayan Berkah Bahari Sejahtera Gelar Rapat Anggota Tahunan

Kamis, 16 Maret 2023 - 10:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, TANJAB BARAT – Koperasi Produsen nelayan berkah bahari sejahtera tahun buku 2022 gelar rapat anggota tahunan (RAT) dengan tema “Semangat Kemajuan Menuju Kesejahteraan Anggota” bertempat di hotel masa kini, Kamis, (16/03/2023).

Kegiatan ini dihadiri Kadis Diskoperindag, Sekretaris Perikanan dan Kelautan, Ketua HNSI Tanjab Barat dan para anggota Koperasi Produsen Nelayan Berkah Bahari Sejahtera.

Selanjutnya, Ahmad Suryan Ketua Koperasi Produsen Nelayan Berkah Bahari Sejahtera menyampaikan Alhamdulillah dalam kegiatan rapat anggota tahunan berjalan dengan lancar.

“Semoga dengan kegiatan ini akan melahirkan anggota-anggota koperasi yang sejahtera dan memberikan dampak positif terhadap masyarakat”tuturnya.

Baca Juga :  Gubernur dan Wagub Jambi Sambut Kedatangan Tim Ekspedisi Milir Berakit

Kemudian, Syufrayogi Saiful Ketua HNSI Tanjab Barat menyampaikan kegiatan koperasi harus memberikan dampak lebih baik untuk masyarakat, dan juga kolaborasi antara stakeholder terkait yang harus di lakukan untuk meningkatkan Koperasi Produsen nelayan berkah bahari sejahtera.

“Harapan saya anggota-anggota koperasi harus lebih solid lagi untuk kemajuan koperasi yang lebih sejahtera”ungkapnya.

Sementara itu, Sekretaris Perikanan dan Kelautan Tanjab Barat, Hapriansyah menyampaikan sangat mengapresiasi atas terselenggaranya Rapat Anggota Tahunan Koperasi Nelayan Berkah Bahari Sejahtera.

“Semoga koperasi ini bisa menjadi koperasi yang maju dan bisa menjadi percontohan untuk koperasi nelayan di Tanjung Jabung Barat. Dinas Perikanan dan Kelautan akan selalu mensupport koperasi nelayan baik berupa bantuan untuk nelayan maupun membantu memfasilitasi untuk pembuatan izin kapal, baik di Provinsi maupun di pusat”tuturnya.

Baca Juga :  Gubernur Jambi Al Haris Minta BI Terus Bersinergi Dengan Pemerintah

Di buka oleh, Kadis Diskoperindag, Syafriwan, S.E mengucapkan terima kasih kepada koperasi produsen nelayan berkah bahari sejahtera tahun 2022 telah melaksanakan rapat anggota tahunan.

“Karena suatu kewajiban untuk melaksanakan rapat anggota tahunan dalam 1 tahun sekali, maka dari itu pengurus koperasi produsen nelayan berkah bahari sejahtera harus juga mempertanggung jawabkan apa yang telah di laksanakan” tuturnya.

“Kami akan selalu siap untuk mendampingi koperasi nelayan demi untuk kemajuan para anggota koperasi yang lebih baik lagi”pungkasnya. (Mal).

 

Baca Juga :  Bupati Masnah Busro Resmikan Desa Persiapan Bukit Beringin

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Al Haris Gubernur Jambi Serahkan Bantuan Dumisake Pendidikan dan Dumisake UMKM
Verifikasi Syarat, KPU Jambi: Al Haris-Sani MS, Romi-Sudirman BMS
Al Haris Gubernur Jambi Pimpin Apel Puncak Perayaan Pramuka ke-63 di Kota Sungai Penuh
Opini Musri Nauli SH : Kisah Si Bungsu
Ketua DPRD Jambi Resmi Bergelar Doktor dengan Predikat Cumlaude
Safari Subuh di Masjid Baitusalam Kungkai, Al Haris Santuni Anak Yatim dan Dhuafa
Analisis Terbaru Head to Head Dillah-MT vs Laza-Aris: Pengamat Sebut Peta Politik Tanjab Timur Berubah Total
Dihadapan PABPDSI, Gubernul Al Haris: Pilkada Kedepan ini Ciptakan Riang Gembira

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 19:08 WIB

Al Haris Gubernur Jambi Serahkan Bantuan Dumisake Pendidikan dan Dumisake UMKM

Sabtu, 7 September 2024 - 14:30 WIB

Verifikasi Syarat, KPU Jambi: Al Haris-Sani MS, Romi-Sudirman BMS

Sabtu, 7 September 2024 - 14:23 WIB

Al Haris Gubernur Jambi Pimpin Apel Puncak Perayaan Pramuka ke-63 di Kota Sungai Penuh

Sabtu, 7 September 2024 - 14:19 WIB

Opini Musri Nauli SH : Kisah Si Bungsu

Sabtu, 7 September 2024 - 00:16 WIB

Ketua DPRD Jambi Resmi Bergelar Doktor dengan Predikat Cumlaude

Jumat, 6 September 2024 - 09:04 WIB

Analisis Terbaru Head to Head Dillah-MT vs Laza-Aris: Pengamat Sebut Peta Politik Tanjab Timur Berubah Total

Kamis, 5 September 2024 - 22:30 WIB

Dihadapan PABPDSI, Gubernul Al Haris: Pilkada Kedepan ini Ciptakan Riang Gembira

Kamis, 5 September 2024 - 19:00 WIB

Gubernur Jambi Al Haris Ajak Siswa SMA 3 Tebo Cintai dan Bangun Karakter Bangsa

Berita Terbaru

BERITA

Opini Musri Nauli SH : Kisah Si Bungsu

Sabtu, 7 Sep 2024 - 14:19 WIB

ADVETORIAL

Ketua DPRD Jambi Resmi Bergelar Doktor dengan Predikat Cumlaude

Sabtu, 7 Sep 2024 - 00:16 WIB