Ketua PAN Tanjabtim : Seluruh Anggota Dewan dari PAN Kita Kerahkan Jadi Saksi TPS

Selasa, 25 Mei 2021 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H. Robby Nahliansyah Ketua DPD PAN Tanjab Timur

H. Robby Nahliansyah Ketua DPD PAN Tanjab Timur

Zabak.id – Menghadapi Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilgub Jambi Kamis 27 Mei 2021 nanti, Ketua Dewan Pimpinan Daerah PAN Kabupaten Tanjab Timur, H Robby Nahliansyah menegaskan akan all out memenangkan pasangan Al Haris- Abdullah Sani.

“Seluruh kekuatan kita kerahkan. 17 anggota DPRD Tanjab Timur dari PAN telah kita terjunkan untuk memenangkan Haris-Sani di PSU nanti,” kata Robby kepada fakta.co (partner media ini) melalui sambungan telepon, Selasa 25 Mei 2021.

Tutur Robby, dia meyakinkan untuk di Tanjabtim, Al Haris- Abdullah Sani bisa unggul dari paslon CE-Ratu. Apalagi di daerahnya adalah basis PAN yang notabene adalah partai pengusung.

Baca Juga :  Diduga Potong Insentif Nakes, LMP Tanjabtim Minta Pihak RSUD NH Diperiksa

“Sesuai arahan dari DPP dan DPW kita wajib memenangkan Haris-Sani. Untuk perolehan suara di PSU nanti, saya berharap bisa maksimal. Dan tim yang kita bentuk sudah sangat siap,” tandas Robby.

Seperti diketahui, untuk Tanjabtim, PSU akan dilaksanakan di 14 TPS. Untuk Kecamatan Sadu sebanyak 2 TPS, yaitu TPS 01 dan TPS 05. Untuk Kecamatan Mendahara 1 TPS yang berlokasi di Desa Mendahara Ilir.

Dan terakhir di Kecamatan Dendang sebanyak 11 TPS yang tersebar di Desa Kuala Dendang 1 TPS, Desa Koto Kandis 3 TPS, Desa Sido Mukti 3 TPS, Desa Rantau Indah 2 TPS dan terakhir Desa Catur Rahayu 2 TPS.(*)

Baca Juga :  Mira Dallima Andini Ajak Kader PUAN di Jambi Berperan Aktif Menangkan PAN

Sumber: fakta.co
http://fakta.co/2021/05/25/hadapi-psu-robby-kita-all-out-seluruh-anggota-dewan-dari-pan-kita-terjunkan/

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania
Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan
Bukti Konsisten Perangi Stunting dan Kemiskinan, Pertamina EP Jambi Field Sabet 2 Penghargaan Nusantara CSR Award 2024

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB