HMI Tanjab Timur Datangi Kejari Pertanyakan Kelanjutan kasus KPU.

Senin, 18 Oktober 2021 - 13:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Beberapa pekan lalu Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tanjung Jabung Timur ( TANJABTIM) melakukan penggeledahan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanjabtim.

Dari hasil penggeledahan didapat beberapa barang bukti yang terindikasi digunakan untuk melakukan pelanggaran hukum, seperti ditemukan 54 stempel instansi, uang 230 juta, dokumen SPJ, laptop, hingga Ponsel milik pihak KPU turut disita guna memeriksa lebih dalam apakah ada kerugian negara yang dilakukan oleh pihak KPU, ujar Ketua Umum HMI Tanjabtim Mardi, saat Konfrensi pers, Senin (18/10).

Mardi mengatakan “beberapa hari yang lalu Pihak KPU menyatakan akan melakukan praperadilan di pengadilan negeri Tanjabtim yang dikemukakan oleh Kuasa Hukumnya yang dinilai penggeledahan oleh Kejari beberapa waktu lalu cacat hukum dan prosedur.

Dari polemik tersebut Himpunan Mahasiswa Islam menggelar Hearing bersama Kejari guna memastikan proses hukum tetap berjalan tanpa adanya lobi-lobi yang mengakibatkan Hukum menjadi tumpul di Tanjab Timur, terang Mardi.

Ia juga menyampaikan dengan tegas bahwa HMI berperan sebagai mahasiswa yang memiliki nalar kritis yang tinggi, serta kepedulian. Maka akan independen dalam melihat sebuah persoalan, sehingga hari ini HMI hadir untuk mempertanyakan proses hukum yang sedang berjalan di Kejari, jelas Mardi.

“HMI sebagai organisasi yang berdiri tegak lurus menanyakan kasus tersebut sejauh mana prosesnya. Dan HMI mendukung penuh Kejari untuk menuntaskan kasus tersebut,” tegas Mardi

Kajari dalam hal ini diwakili Kasi Intel Pidsus Kejari Reynold, memberikan apresiasi kepada HMI Tanjabtim yang turut mengawal kasus ini.

“Kami memberikan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada adik-adik HMI yang sudah bersedui datang untuk melakukan hearing dengan kami. Dan kami mengucapkan terimakasih atas suport yang diberikan kepada kami,” jelas Reynol. (red)

Baca Juga :  Detik-detik Tokoh Bugis H Bakri Dianugerahi Gelar Adat Melayu
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Gubernur Al Haris Apresiasi 25 Siswa SMA Negeri 2 Masuk PTN Favorit
Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik
100 Personel Satbrimob Polda Jambi Diberangkatkan Operasi Amole Papua, Simak Pesan Kapolda Jambi 
Polda Jambi Akhirnya Ungkap Hilangnya Supir Maxim, Mahasiswa Pelakunya?
Polresta Jambi Amankan Dua Pelaku Pengeroyokan Mahasiswa di Telanaipura
Staf Ahli dan Kadis Kominfo Sambut Kepulangan Mahasiswa Jambi Yang Menimba Ilmu di Perantauan
Bulan Suci Ramadhan 1445 H, Kapolres Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Dengan Insan Pers
LKBHMI Jambi Sukses adakan Silaturahmi dan Bukber HMI Korkom UNJA

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 13:13 WIB

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 13:04 WIB

Rebut Hadiah Jutaan Rupiah Dalam Sayembara Maskot dan Jingle KPU Provinsi Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 11:42 WIB

Jum’at Berkah, Iqbal Linus Resmi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Walikota Jambi di DPC PD

Jumat, 19 April 2024 - 01:04 WIB

Gubernur Al Haris Apresiasi 25 Siswa SMA Negeri 2 Masuk PTN Favorit

Kamis, 18 April 2024 - 23:25 WIB

Aynur Ropik, Eks Transmigrasi yang Siap Bertarung di Pilkada Tanjab Timur

Senin, 15 April 2024 - 22:50 WIB

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Senin, 15 April 2024 - 22:33 WIB

Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik

Senin, 15 April 2024 - 22:13 WIB

100 Personel Satbrimob Polda Jambi Diberangkatkan Operasi Amole Papua, Simak Pesan Kapolda Jambi 

Berita Terbaru

ADVETORIAL

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 Apr 2024 - 13:13 WIB