Disdik Provinsi Jambi Gelar Workshop Kurikulum Anti Korupsi Jenjang SMA

Selasa, 20 Desember 2022 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, JAMBI – Pemerintah Provinsi Jambi melalui Dinas Pendidikan menggelar Workshop Kurikulum Anti Korupsi jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA) tahun 2022 dan kegiatan Rekonsilisasi Final Belanja Modal dan Pra Rekonsiliasi Belanja Persediaan Dana BOS, Selasa (13/12/2022) lalu.

Kegiatan tersebut salah satu upaya memberikan pemahaman kepada siswa melalui Pendidikan Anti Korupsi, sebab dapat meningkatkan kesadaran para generasi penerus bangsa agar tidak melakukan korupsi.

Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Jambi, Varial Adhi Putra menjelaskan, Ini sekaligus sosialisasi terhadap updating Aplikasi Persediaan Angkatan 2. Sehingga, harapan ini bisa disosialisasikan segera untik sekolah.

Baca Juga :  Pasca Lebaran, Ketum APDESI Nyatakan Akan Deklarasi Jokowi 3 Periode
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Gempita Jambi Minta Mentan Hadir Panen Raya di Nipah Panjang
Dihadapan Alumni dan Kader HMI, Muslimin Tanja Siap Jadi Bupati Tanjab Timur?
Penghentian Kasus Penadahan di Cabjari Nipah Panjang, Ikut Disetujui Plt Kajati Jambi
Membangun Empati dan Kepedulian di Era Digital
Jelang Mudik Lebaran, Edi Purwanto Minta Perbaikan Jalan dikebut Sebelum Puncak Arus Mudik
Gubernur Al Haris Buka Bersama Ormas dan LSM se-Provinsi Jambi
Dua Kader Berebut Rekom PAN, Begini Jawaban H Bakri;
Sukses! Ikatan Alumni SMANDA Jambi 2004 Bukber Sekaligus Reuni 20 Tahun Kebersamaan

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:02 WIB

Gempita Jambi Minta Mentan Hadir Panen Raya di Nipah Panjang

Jumat, 29 Maret 2024 - 03:48 WIB

Dihadapan Alumni dan Kader HMI, Muslimin Tanja Siap Jadi Bupati Tanjab Timur?

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:46 WIB

Penghentian Kasus Penadahan di Cabjari Nipah Panjang, Ikut Disetujui Plt Kajati Jambi

Senin, 25 Maret 2024 - 14:59 WIB

Membangun Empati dan Kepedulian di Era Digital

Senin, 25 Maret 2024 - 11:30 WIB

Jelang Mudik Lebaran, Edi Purwanto Minta Perbaikan Jalan dikebut Sebelum Puncak Arus Mudik

Minggu, 24 Maret 2024 - 14:29 WIB

Dua Kader Berebut Rekom PAN, Begini Jawaban H Bakri;

Minggu, 24 Maret 2024 - 11:47 WIB

Sukses! Ikatan Alumni SMANDA Jambi 2004 Bukber Sekaligus Reuni 20 Tahun Kebersamaan

Sabtu, 23 Maret 2024 - 21:26 WIB

Buka Puasa Bersama Anggota dan Pengurus, Ketua PWI Kota Jambi Turut Serahkan Sembako 

Berita Terbaru

ADVETORIAL

Membangun Empati dan Kepedulian di Era Digital

Senin, 25 Mar 2024 - 14:59 WIB