Bupati Tanjab Barat Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Yayasan Pendidikan Ibnu Sina Batam

Senin, 13 Februari 2023 - 19:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, TANJAB BARAT – Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, didampingi Ketua TP PKK, Hj. Fadhilah Sadat, berkunjung sekaligus silaturahmi ke Yayasan Pendidikan Ibnu Sina Batam (YAPISTA), Senin (13/02/2023).

Kunjungan Bupati dan Ketua TP PKK yang bertempat di Universitas Ibnu Sina Lubuk Baja, ini disambut langsung oleh Ketua Yayasan Pendidikan Ibnu Sina Batam, drg., Andi Tenri Ummu., MM, Wakil Ketua Umum H. Andi Amang SE.,MM, serta Sekretaris Umum Juan Damora S.Pd.

Baca Juga :  Bupati Tanjab Barat Koordinasikan Permasalahan Listrik Wilayah Ulu di Kantor PLN UP3 Jambi

Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat pada kunjungannya menyampaikan Pemkab Tanjung Jabung Barat melakukan silaturahmi ke Yayasan Ibnu Sina Batam untuk melihat secara nyata pendidikan yang dikembangkan dikampus Ibnu Sina.

“Kami pada hari melakukan kunjungan silaturahmi Yayasan Ibnu Sina Batam untuk melihat secara nyata pendidikan yang dikembangkan dikampus Ibnu Sina yang mana tokoh pelopor utama pendirinya merupakan masyarakat dari Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang sudah hijrah ke Batam” ujarnya.

Lebih lanjut Bupati mengatakan Pemerintah Daerah sangat mengapresiasi bahwa di Kota Batam banyak tenaga kerja edukatif yang berasal dari Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga :  Wagub Jambi Resmi Lantik Pejabat Eselon II, Berikut Nama-namanya;
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode
Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi
Rebut Hadiah Jutaan Rupiah Dalam Sayembara Maskot dan Jingle KPU Provinsi Jambi
Jum’at Berkah, Iqbal Linus Resmi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Walikota Jambi di DPC PD
Gubernur Al Haris Apresiasi 25 Siswa SMA Negeri 2 Masuk PTN Favorit
Aynur Ropik, Eks Transmigrasi yang Siap Bertarung di Pilkada Tanjab Timur
Junaidi Habe Dampingi Rektor UIN STS Jambi Launching Gerakan FUSA Eco-Friendly
Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 20:38 WIB

Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Jumat, 19 April 2024 - 13:13 WIB

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 13:04 WIB

Rebut Hadiah Jutaan Rupiah Dalam Sayembara Maskot dan Jingle KPU Provinsi Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 11:42 WIB

Jum’at Berkah, Iqbal Linus Resmi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Walikota Jambi di DPC PD

Jumat, 19 April 2024 - 01:04 WIB

Gubernur Al Haris Apresiasi 25 Siswa SMA Negeri 2 Masuk PTN Favorit

Kamis, 18 April 2024 - 10:50 WIB

Junaidi Habe Dampingi Rektor UIN STS Jambi Launching Gerakan FUSA Eco-Friendly

Senin, 15 April 2024 - 22:50 WIB

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Senin, 15 April 2024 - 22:33 WIB

Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik

Berita Terbaru

ADVETORIAL

Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Jumat, 19 Apr 2024 - 20:38 WIB

ADVETORIAL

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 Apr 2024 - 13:13 WIB