Bupati Fadhil Arief Gelar Acara Kenal Pamit Kepada Kapolres Batanghari

Selasa, 8 Februari 2022 - 00:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Bertempat di Pendopo rumah dinas Bupati Batang Hari, Provinsi Jambi, Selasa malam (08/02/2022) Bupati Batang Hari Muhammad Fadhil Arief (MFA) mengadakan acara Kenal Pamit untuk Kepala Kepolisian Resort Batang Hari, dari Kapolres AKBP. Heru Ekwanto, S.I.K, kepada AKBP. M. Hasan, S. I. K, M.H, sebagai Kapolres yang baru di Kabupaten Batang Hari.

Acara Kenal pamit Kapolres Batang Hari tersebut turut dihadiri oleh Wakil Bupati Batang, Ketua DPRD Kabupaten Batang Hari, Sekda Kabupaten Batang, Ketua Tim Penggerak PKK, para Asisten Setda Kabupaten Batang Hari, OPD, para camat, unsur Forkompinda, dan undangan lainnya.

Baca Juga :  Sahabat Bulan Rayakan Hari Jadi Dengan Senam Sehat Bersama

Bupati Batang Hari MFA pada kesempatan kenal pamit tersebut menyampaikan ucapan terimakasih dan sukses selalu kepada Kapolres yang lama AKBP Heru Ekwanto, dan selamat datang kepada AKBP M. Hasan di Bumi Serentak Bak Regam Kabupaten Batang Hari.

Dikatakan Bupati, acara kenal pamit ini salah satu tradisi di Bumi Serentak Bak Regam Kabupaten Batang Hari, yang mana pepatah mengatakan “Datang nampak Muko, pulang nampak punggung” yang maksudnya datang dalam keadaan baik, pulang dalam keadaan baik, jadi pulang pergi harus beri tahu, oleh karena itu acara ini perlu dilaksanakan.

Baca Juga :  Al Haris Dorong Pemrov Jambi dan Sumbar Kerjasama Kembangkan Pariwisata

aya atas nama Pemerintah Kabupaten Batang Hari sekaligus mewakili masyarakat Kabupaten Batang Hari mengucapkan terima kasih kepada bapak Heru, ujar Bupati MFA

“Saya juga memberikan penghargaan serta apresiasi yang setinggi-tingginya kepada bapak HERU EKWANTO, atas dedikasi dan pengabdiannya selama ini dalam mengemban amanah menjalankan tugasnya sebagai Kapolres Batang Hari, khususnya dalam penanganan covid19,” lanjutnya.

“Kepada bapak M. HASAN, selaku KAPOLRES Batang Hari yang Baru beserta keluarga, kami mengucapkan Selamat Datang dan Selamat Bertugas di Bumi Serentak Bak Regam Kabupaten Batang Hari. Harapan kita semua, semoga Bapak M. HASAN, beserta keluarga nyaman dan betah melaksanakan tugasnya di Kabupaten Batanghari,” ucap Bupati Batang Hari, MFA.(rif/adv)

Baca Juga :  Gubernur Al Haris Harap Vaksin PMK Dapat Mengurangi Kerugian Ekonomi Peternak
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Combo Harian Hamster Kombat 25 Juli, Berikut Sandi Hariannya
Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB