Berjalan Alot, Pitriya Terpilih Aklamasi Dalam Musdakoh BADKO HMI Jambi

Rabu, 3 November 2021 - 01:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id – Pasca Bayu Anugerah ditetapkan sebagai formateur/Ketua Umum terpilih Badko HMI Jambi, kini giliran Pitriya yang menyusul sebagai Formateur/Ketua Umum Kohati Badko melengkapi hasil dari rentetan agenda Musda dan Musdakoh Badko HMI Jambi ke-6 yang di gelar di Mess Tanjab Barat, Selasa (02/11/2021).

Perjalanan sidang pleno turut berjalan alot, “awalnya sidang berjalan normal dan dihadiri 7 peserta penuh dan 1 peserta peninjau, di tengah berjalannya sidang 3 peserta penuh menyatakan Walk Out (WO) dari forum, dan 4 peserta penuh lainnya tetap konsisten hingga terpilihnya Pitriya secara aklamasi,” tutur Rani salah satu peserta penuh sekretaris Kohati Tanjab Barat.

Selain itu Rani mengucapkan “Selamat dan sukses untuk yunda Pitriya terpilih sebagai Ketua Umum Kohati BADKO Jambi periode 2021-2023 semoga dapat menjadikan BADKO Jambi lebih baik lagi kedepannya,” ucap Sekretaris Umum Kohati Tanjab Barat tersebut.

Pitriya selaku formatur ketua umum kohati HMI Jambi periode 2021-2023 menegaskan visi misinya untuk maju dalam kohati BADKO dengan visi tegas Kohati Berdikari untuk kohati BADKO lebih Progresif, kritis, dan mandiri. Memperbaiki yang sudah baik untuk menjadi lebih baik dan bersama-sama saling bahu membahu untuk kohati BADKO Jambi satu.(Red)

Baca Juga :  Kurangnya Infrastruktur, H Bakri Siap Fasilitasi Pemda Kerinci ke Kementerian Terkait
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id.

Berita Terkait

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah
Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan
Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla
Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla
Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania
Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan
Sambut Kepulangan 444 Jemaah Haji, Gubernur Al Haris Sampaikan Terima Kasih Kepada Petugas Haji Yang Mendampingi
Gubernur Al Haris : UMKM Sudah Mendapat Tempat di Hati Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 07:34 WIB

Disambut Hangat Cabup Cici Halimah Silaturahmi ke Pengajian Ibu-Ibu Al Ukhuwah

Jumat, 26 Juli 2024 - 08:37 WIB

Antisipasi Karhutla, Edi Purwanto Minta Semua Pihak Sinergitas dan Komitmen

Jumat, 26 Juli 2024 - 07:15 WIB

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:31 WIB

Wagub Sani: Terimakasih Jambi Jadi Percontohan Dalam Penanganan Karhutla

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:40 WIB

Ingin Penghasilan Menambah, Begini Cara Main Hamster Kombar

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:25 WIB

Pimpin Apel Siaga Karhutla, Gubernur Al Haris Serius Atasi Karhutla

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:26 WIB

Gubernur Al Haris Tutup Turnamen Volly Ball Setinjau Mania

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:20 WIB

Gubernur Al Haris: Menanam Padi Aksi Nyata Perkuat Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

OPINI

LARIS versus DIMINTA Pertarungan un-dikotomi 

Sabtu, 27 Jul 2024 - 00:27 WIB

ADVETORIAL

Gubernur Al Haris: Aksi Nyata PLTB Buahkan Hasil Yang Memuaskan

Jumat, 26 Jul 2024 - 07:15 WIB