Apresiasi Kemenangan PSSP, Fadli Sudria Turut Serahkan Uang Tunai

Sabtu, 15 Januari 2022 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Bersama Pemenang Al Haris Cup 1

Foto Bersama Pemenang Al Haris Cup 1

Zabak.id – Gubernur Jambi Al Haris resmi menutup turnamen Al Haris Cup I Tahun 2021 di lapangan Daka Desa Sebukar, Kecamatan Tanah Cogok, Kabupaten Kerinci, Sabtu (15/01/2022) sore.

PS Siulak Panjang, keluar sebagai Juara 1 setelah mampu unggul dari PSKS Tanah Kampung lewat adu Pinalti.

Turnamen Al Haris Cup Tahun 2021, resmi ditutup langsung oleh Gubernur Jambi, Al Haris.

Tampak Hadir dalam kegiatan tersebut Ketua Fraksi PAN DPRD Provinsi Jambi Fadli Sudria, Staf Ahli Gubernur, Asraf, Wali Kota Sungai Penuh, Ahmadi Zubir, Ketua PSSI Kota Sungai Penuh dan Ketua PSSI Kerinci, Sekda Kota Sungai Penuh, Alpian, Sekda Kerinci, Zainal Effendi, Ketua DPRD Sungai Penuh, serta para undangan lainnya.

Gubernur Jambi, Al Haris, dalam sambutannya menyampaikan bahwa Alhamdulillah pada sore Sabtu ini, Turnamen Al Haris Cup telah usai dilaksanakan.

“Kita berharap lewat turnamen ini menghasilkan bakat – bakat baru, dan ada yang mewakili untuk tampil di tingkat yang lebih tinggi lagi,” ujar Al Haris.

Al Haris menambahkan, “melihat antusias masyarakat melihat pertandingan sepakbola disini, bisa saja Gubernur Cup Tahun depan dapat di gelar di Kabupaten Kerinci ini,” pungkasnya.

Hal senada juga disampaikan Ketua Fraksi PAN dari Dapil Kerinci-Sungai Penuh semoga tahun Depan Gubernur Cup dapat direalisasikan di Kabupaten Kerinci.

“Saya selaku Wakil Rakyat dari Kerinci dan Sungai Penuh, Kita sangat mengapresiasi ide-ide dari Gubernur Jambi Al Haris,” ungkapnya.

Selain itu ia mengucapkan terimakasih dan Selamat atas suksesnya turnamen ini, dan tak lupa mengucapkan selamat kepada pemenang Juara Umum PS Siulak Panjang.

“Semoga ini dapat mempertahankan Juara umum kedepan, dan bisa menumbuhkan semangat, bangkit, kita harus bisa mengangkat persepakbolaan di kabupaten Kerinci ini ketingkat Provinsi Jambi kedepan,” harapnya.

Diketahui, Fadli Sudria juga turut menyumbangkan uang penghargaan senilai 2 juta rupiah untuk para pemenang.(us)

Baca Juga :  Pengabdian Masyarakat Guna Meningkatkan Kemampuan Guru Dalam Penulisan Artikel Ilmiah Berbasis PTK
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

H Bakri Dampingi Menteri PUPR Tinjau Pembangunan Tol Bayung Lencir-Tempino
Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode
Rebut Hadiah Jutaan Rupiah Dalam Sayembara Maskot dan Jingle KPU Provinsi Jambi
Jum’at Berkah, Iqbal Linus Resmi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Walikota Jambi di DPC PD
Gubernur Al Haris Apresiasi 25 Siswa SMA Negeri 2 Masuk PTN Favorit
Aynur Ropik, Eks Transmigrasi yang Siap Bertarung di Pilkada Tanjab Timur
Hadiri Harlah IKPMS ke-50, Gubernur Al Haris Puji Semangat dan Komitmen Mahasiswa Desa Simbur Naik
Pilkada Tanjab Timur 2024: Bagi yang Ingin Maju Jalur Perseorangan, Berikut Persyaratannya!

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 08:24 WIB

H Bakri Dampingi Menteri PUPR Tinjau Pembangunan Tol Bayung Lencir-Tempino

Jumat, 19 April 2024 - 20:38 WIB

Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Jumat, 19 April 2024 - 13:13 WIB

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 13:04 WIB

Rebut Hadiah Jutaan Rupiah Dalam Sayembara Maskot dan Jingle KPU Provinsi Jambi

Jumat, 19 April 2024 - 11:42 WIB

Jum’at Berkah, Iqbal Linus Resmi Ambil Formulir Pendaftaran Calon Walikota Jambi di DPC PD

Kamis, 18 April 2024 - 23:25 WIB

Aynur Ropik, Eks Transmigrasi yang Siap Bertarung di Pilkada Tanjab Timur

Kamis, 18 April 2024 - 10:50 WIB

Junaidi Habe Dampingi Rektor UIN STS Jambi Launching Gerakan FUSA Eco-Friendly

Senin, 15 April 2024 - 22:50 WIB

Harlah ke 50, Junaidi Habe: Sudah Saatnya IKPMS Go Public

Berita Terbaru

ADVETORIAL

Demokrat Kota Jambi: Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Jumat, 19 Apr 2024 - 20:38 WIB

ADVETORIAL

Ketua DPRD Jambi Hadiri Pernikahan Putri Sulung Gubernur Jambi

Jumat, 19 Apr 2024 - 13:13 WIB