Sekda Muaro Jambi Hadiri Pelantikan PPS

Selasa, 24 Januari 2023 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, MUARO JAMBI – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Muaro Jambi, hari ini resmi melantik ratusan Panitia Pemungutan Suara Se-kabupaten Muaro Jambi yang berjumlah 465 orang. Kegiatan pelantikan digelar di Gedung Serbaguna Pemkab Muaro Jambi, Selasa (24/01/2023) pagi.

Pengangkatan Sumpah Jabatan dipimpin langsung oleh Ketua KPUD Muaro Jambi Elfi Prasatia,SP.MH dan diikuti secara serentak oleh anggota PPS yang dilantik.

“Sebentar lagi kita akan melakukan pemutahiran data pemilih. Jadi tugas PPS yang akan merekrutnya. Lakukan koordinasi dengan semua elemen agar petugas Pantarlih yang direkrut benar benar berkualitas,” pintanya.

Baca Juga :  Gubernur Jambi Al Haris Launching Sekolah Lansia

“Kami berpesan selaku pimpinan, agar semua PPS yang dilantik hari ini untuk menjaga integritas, loyalitas dan bertanggung jawab terhadap pekerjaan yang telah dibebankan,” timpalnya.

Sementara itu Pelaksana Harian Bupati Muaro Jambi Budhi Hartono,S.Sos. MT dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat dan sukses kepada para anggota PPS yang telah dilantik.

Plh bupati Budhi Hartono menegaskan kepada semua anggota PPS yang telah dilantik agar sumpah atau janji yang telah diucapkan untuk dijalankan dengan semestinya.

“Janji yang diucapkan bukan hanya untuk masyarakat Jambi, tapi untuk masyarakat Indonesia. Untuk mensukseskan Pemilu 2024 nanti, tentu begitu banyak kepentingan yang memengaruhi bapak ibu semuanya, untuk itulah pentingnya menegakkan Integritas, tanamkan nilai nilai kejujuran, konsisten dan berkomitmen menegakkan terhadap aturan yang telah ditetapkan,” tegas Plh Bupati Muaro Jambi Budhi Hartono. (us/adv)

Baca Juga :  Tingkatkan SDM Bidang Kesehatan, Pemkab Tanjab Barat Jalin Kerjasama Dengan STIKBA Jambi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Pernah Maju Independen dan Tinggalkan Partai Politik, Kini Romi Merengek Minta Dukungan untuk maju di Pilgub Jambi 2024
Opini : Politik Baper dan Politik Panik
Terkait Pungli Badan Adhoc, KPU Provinsi Keluarkan Ambil Langkah Sebagai Berikut;
Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau
En İyi Ve Güvenilir On Line Casino Siteleri Canlı Online Casino Siteleri 2023 Listes
Dikritik Kinerjanya Romi Hariyanto Malah “Baper”
10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak
Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:40 WIB

Pernah Maju Independen dan Tinggalkan Partai Politik, Kini Romi Merengek Minta Dukungan untuk maju di Pilgub Jambi 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:30 WIB

Opini : Politik Baper dan Politik Panik

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:57 WIB

Terkait Pungli Badan Adhoc, KPU Provinsi Keluarkan Ambil Langkah Sebagai Berikut;

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:07 WIB

Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau

Rabu, 15 Mei 2024 - 20:11 WIB

En İyi Ve Güvenilir On Line Casino Siteleri Canlı Online Casino Siteleri 2023 Listes

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:49 WIB

10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:31 WIB

Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:22 WIB

KPU Tanjab Timur Umumkan Hasil Seleksi Administrasi PPS, Besok Mulai Tes CAT

Berita Terbaru

BERITA

Opini : Politik Baper dan Politik Panik

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:30 WIB

BERITA

Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:07 WIB