Layani Aduan Masyarakat, Komisi III DPRD Kota Jambi Sidak ke Proyek IPAL

Senin, 6 Februari 2023 - 10:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, JAMBI – Komisi III DPRD Kota Jambi melakukan kunjungan lapangan ke lokasi proyek IPAL Kota Jambi. Jumat (6/1/2023).

Kunjungan ini dipimpin Koordinator Komisi III DPRD Kota Jambi Pangeran HK Simanjuntak,SE serta Ketua Komisi III Saiful,SH.

Adapun proyek IPAL Kota Jambi ini diberi tajuk “Metropolitan Sanitation Management Investment Proyeck (MSMIP)” Kota Jambi yang dikerjakan oleh BUMN PT. Brantas Abipraya (Persero).

Proyek ini dimaksudkan untuk pambangunan sistem jaringan perpipaan air limbah atau _wastewater treatment plant (WWTP B1).

Baca Juga :  Dukung Ekonomi Nasional, Pemrov Jambi Komitmen Jalankan Inpres 02/2022

Proyek ini sendiri diperkirakan dapat diresmikan pada akhir 2023 sampai dengan awal 2024.

Dalam kesempatan itu pula, Komisi III DPRD Kota Jambi Pangeran Simanjuntak manyampaikan keluhan masyarakat terkait dengan aktivitas proyek ini yang mengganggu aktivitas sampai dengan mengalami kerusakan rumah akibat aktivitas proyek ini.

Selanjutnya, Komisi III DPRD Kota Jambi mengunjungi lokasi penimbunan dan pemindahan drainase di Jl. Purnama Siswa Kelurahan Suka Karya Kota Baru.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Pernah Maju Independen dan Tinggalkan Partai Politik, Kini Romi Merengek Minta Dukungan untuk maju di Pilgub Jambi 2024
Opini : Politik Baper dan Politik Panik
Terkait Pungli Badan Adhoc, KPU Provinsi Keluarkan Ambil Langkah Sebagai Berikut;
Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau
En İyi Ve Güvenilir On Line Casino Siteleri Canlı Online Casino Siteleri 2023 Listes
Dikritik Kinerjanya Romi Hariyanto Malah “Baper”
10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak
Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:40 WIB

Pernah Maju Independen dan Tinggalkan Partai Politik, Kini Romi Merengek Minta Dukungan untuk maju di Pilgub Jambi 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:30 WIB

Opini : Politik Baper dan Politik Panik

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:57 WIB

Terkait Pungli Badan Adhoc, KPU Provinsi Keluarkan Ambil Langkah Sebagai Berikut;

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:07 WIB

Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau

Rabu, 15 Mei 2024 - 20:11 WIB

En İyi Ve Güvenilir On Line Casino Siteleri Canlı Online Casino Siteleri 2023 Listes

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:49 WIB

10 Tahun Romi Jabat Bupati Tanjab Timur, Warga : Pentingkan Sirkuit Ketimbang Jalan Rusak

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:31 WIB

Pasca Kapal Tongkang Tabrak Jembatan, Ketua DPRD Jambi Minta BPJN Lakukan Pemeriksaan Kelayakan Jembatan

Selasa, 14 Mei 2024 - 17:22 WIB

KPU Tanjab Timur Umumkan Hasil Seleksi Administrasi PPS, Besok Mulai Tes CAT

Berita Terbaru

BERITA

Opini : Politik Baper dan Politik Panik

Jumat, 17 Mei 2024 - 09:30 WIB

BERITA

Ruas Jalan Salah Satu di Tanjab Timur Bak Kubangan Kerbau

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:07 WIB