Belum Dapat Perhatian dari Pemerintah, Warga Tanjung Solok Gotong Royong Perbaiki Jalan Rusak

Jumat, 13 Mei 2022 - 20:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat Tanjung Solok Gotong Royong Memperbaiki Jalan Rusak

Masyarakat Tanjung Solok Gotong Royong Memperbaiki Jalan Rusak

Zabak.id, JAMBI – Jalan sekaligus jembatan parit 3 kelurahan Tanjung Solok, Kecamatan Kuala Jambi nyaris ambruk. Namun hingga saat ini belum mendapatkan perhatian penuh oleh pemerintah setempat.

Jembatan ataupun jalan tersebut merupakan akses utama yang mudah dijangkau bagi masyarakat yang tinggal di daerah Tanjung Solok.

Masyarakat setempat berinisiatif melakukan swadaya untuk memperbaikinya, hal itu disampaikan oleh salah satu warga Burhan yang turut andil bergotong royong dalam memperbaiki jalan tersebut.

Menurut Burhan sudah lebih dari 10 Kali petugas mengukur jalan tersebut. Namun hingga hari ini belum juga terealisasi, ujar Burhan saat dikonfirmasi oleh Zabak.id melalui selulernya, Jumat (13/05/22) malam.

Baca Juga :  KPU RI Resmi Melantik 132 Anggota KPU Kabupaten/Kota, Termasuk 7 Kabupaten di Jambi

Selanjutnya ia berharap agar jalan dan jembatan tersebut dibangun permanen, sehingga mempermudah akses masyarakat disana.

“Kami disini seperti dianak tirikanlah, kami harap pemerintah dapat bangun jalan beton lah, itu lah harapan utama kami,” harapnya.

Menanggapi hal itu, Camat Kuala Jambi Taufiq Kurniawan,S.STP menjelaskan bahwa sebenarnya jalan tersebut diatas lahan pribadi, sehingga terhambat dalam mengajukan anggaran.

“Dulunya jalan tersebut berada diatas milik pribadi. Namun di akhir tahun 2021, pemilik telah menghibahkan ke pemerintah, sehingga pada Musrenbang kemaren, jalan tersebut masuk dalam usulan skala prioritas untuk pembangunan tahun 2023 yang akan datang,” bebernya.

Baca Juga :  Seorang Wanita Ditemukan Tewas Gantung Diri di Paalmerah
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Ketua FMP2J : Jangan Percaya Oknum Pengamat Politik yang Nyaleg Bae Gagal
Final dari PAN! Pilgub Jambi Al Haris dan Pilbup Tanjab Timur Laza, Kemanakah Romi Kader Murni akan Berlabuh?
Romi Panik, Dukung Laza, Hich atau Istri Sendiri di Pilbup Tanjabtim 2024
Yudi Hariyanto EY Tegas Dukung Al Haris Untuk Gubernur Periode ke 2, ini Kata sekjen DPD NasDem Tanjab Timur
KPU Jambi di Minta Waspada, Diduga ada Oknum Cakada Pecandu Narkoba
Peduli Bencana, SKK Migas Sumbagut Bersama KKKS Riau dan Sumbar Serahkan Bantuan
Gelar Halal Bi Halal, APDESI Jambi Solid Dukung Program Jambi Mantap
Sinyal Gerindra Dukung Haris-Sani Menguat, Haris-Sani Hadiri Acara di Rumah SAH

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 23:55 WIB

Ketua FMP2J : Jangan Percaya Oknum Pengamat Politik yang Nyaleg Bae Gagal

Minggu, 19 Mei 2024 - 17:35 WIB

Final dari PAN! Pilgub Jambi Al Haris dan Pilbup Tanjab Timur Laza, Kemanakah Romi Kader Murni akan Berlabuh?

Minggu, 19 Mei 2024 - 14:35 WIB

Romi Panik, Dukung Laza, Hich atau Istri Sendiri di Pilbup Tanjabtim 2024

Minggu, 19 Mei 2024 - 11:49 WIB

Yudi Hariyanto EY Tegas Dukung Al Haris Untuk Gubernur Periode ke 2, ini Kata sekjen DPD NasDem Tanjab Timur

Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:11 WIB

KPU Jambi di Minta Waspada, Diduga ada Oknum Cakada Pecandu Narkoba

Sabtu, 18 Mei 2024 - 18:00 WIB

Gelar Halal Bi Halal, APDESI Jambi Solid Dukung Program Jambi Mantap

Sabtu, 18 Mei 2024 - 14:01 WIB

Sinyal Gerindra Dukung Haris-Sani Menguat, Haris-Sani Hadiri Acara di Rumah SAH

Sabtu, 18 Mei 2024 - 09:20 WIB

Mess Jambi di Masa Gubernur Jambi Al Haris (1) : Tak Ada Lagi Kesan Angker

Berita Terbaru