Gempita Jambi Minta Mentan Hadir Panen Raya di Nipah Panjang

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zabak.id, TANJAB TIMUR – Gerakan Pemuda Tani (GEMPITA) Provinsi Jambi meminta Menteri Pertanian untuk datang Ke Kabupaten Tanjung Jabung Timur menghadiri panen raya yang akan digelar pasca lebaran idul Fitri.

Hal ini disampaikan Sudirman selaku ketua GEMPITA Jambi saat mendampingi Staf Khusus Menteri Pertanian, Sam Herodian, dan Sekretaris Direktorat Jenderal Tanaman Pangan, Yudi Sastro, mengunjungi lahan sawah dalam percepatan penanaman padi Indonesia Menuju Lumbung Pangan Dunia Basis Negara Super Power 2024-2033, di Desa Simpang Datuk, Kecamatan Nipah Panjang, Kamis (28/03/2023).

Baca Juga :  Haris-Sani Resmi Jadi Gubernur dan Wagub Jambi, Ini Harapan Ketua KNPI Iqbal Linus...

Sudirman mengatakan, dalam kunjungan kementerian pertanian itu kami sangat mengapresiasi, kami juga mengharapkan kehadiran Menteri Pertanian, ujarnya sambil tersenyum.

Lanjut Sudirman, kami sangat mengharapkan kehadiran pak Menteri untuk datang ke daerah kami, menyaksikan panen raya yang akan dilaksanakan di Desa Simpang Datuk, Kecamatan Nipah Panjang, Kabupaten Tanjung jabung Timur yang insyaallah akan dilaksanakan setelah lebaran idul Fitri.

“Setelah lebaran idul Fitri, Desa Simpang Datuk akan melaksanakan panen raya yang luasnya kurang lebih seribu hektar, kami dari Gempita dan masyarakat Bugis perantauan Kabupaten Tanjung Jabung Timur sangat mengharapkan kehadiran bapak Menteri, Pak Amran Sulaiman untuk hadir,” terang Sudirman.

Baca Juga :  Beredar Rekaman PJ Bupati Tebo Dengan Kasi di Dinas Pertanian Merangin, Persoalan Asmara?

Untuk diketahui, Organisasi Gempita lahir sebagai bentuk kepedulian Kementerian Pertanian mewujudkan swasembada pangan yang dicanangkan Presiden Joko Widodo.

Tujuannya ingin menggerakan pemuda agar ikut terlibat menjaga ketahanan negara melalui pertanian dengan mewujudkan ketahanan pangan.(*)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Zabak.id. Mari bergabung di Channel Telegram "Zabak.id", caranya klik link https://t.me/zabak.id, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Pengamat: Haris-Sani Berpeluang Besar Kembali Diusung PAN, PKB dan PKS di Pilgub Jambi 2024
Sistem Kesehatan: Antara Harapan dan Luka Ibu Sri
Gubernur Al Haris: Memimpin Jambi Menuju Keberlanjutan Gambut Nasional
Kembalikan Formulir ke PDIP, Al Haris: Saya Berharap 2024 Mengulang Kembali Masa Perjuangannya
Wagub Sani: Santri Ponpes Irsyadul ‘Ibad Cikal Bakal Generasi Penerus Bangsa
PAN Keluarkan 2 Rekomendasi Bacalon Bupati Tanjab Timur, Berikut Pernyataan Masing-masing Tim dan KPU!
Jambi didalam sorotan Nasional dan Internasional 
Bersama Puluhan Timnya Datangi Nasdem, Muslimin Tanja Serius Maju Cabup Tanjab Timur

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 20:36 WIB

Pengamat: Haris-Sani Berpeluang Besar Kembali Diusung PAN, PKB dan PKS di Pilgub Jambi 2024

Kamis, 9 Mei 2024 - 00:59 WIB

Sistem Kesehatan: Antara Harapan dan Luka Ibu Sri

Rabu, 8 Mei 2024 - 18:21 WIB

Gubernur Al Haris: Memimpin Jambi Menuju Keberlanjutan Gambut Nasional

Rabu, 8 Mei 2024 - 17:48 WIB

Kembalikan Formulir ke PDIP, Al Haris: Saya Berharap 2024 Mengulang Kembali Masa Perjuangannya

Rabu, 8 Mei 2024 - 16:39 WIB

PAN Keluarkan 2 Rekomendasi Bacalon Bupati Tanjab Timur, Berikut Pernyataan Masing-masing Tim dan KPU!

Rabu, 8 Mei 2024 - 12:40 WIB

Jambi didalam sorotan Nasional dan Internasional 

Selasa, 7 Mei 2024 - 22:47 WIB

Bersama Puluhan Timnya Datangi Nasdem, Muslimin Tanja Serius Maju Cabup Tanjab Timur

Selasa, 7 Mei 2024 - 22:16 WIB

Kembalikan Formulir Bacabup ke PDIP, MT di Beri Bunga dari Megawati Sebagai Bentuk Cinta

Berita Terbaru

OPINI

Eksploitasi Anak di Bawah Cahaya Bulan Kota Jambi

Kamis, 9 Mei 2024 - 19:15 WIB

BERITA

Sistem Kesehatan: Antara Harapan dan Luka Ibu Sri

Kamis, 9 Mei 2024 - 00:59 WIB